Termasuk Chelsea, Lihat Daftar Lengkap Juara Piala Dunia Antarklub Sejak Tahun 2000, Klub Ini Gak Bisa Dilawan

- 13 Februari 2022, 10:36 WIB
Termasuk Chelsea, Lihat Daftar Lengkap Juara Piala Dunia Antarklub Sejak Tahun 2000, Klub Ini Gak Bisa Dilawan
Termasuk Chelsea, Lihat Daftar Lengkap Juara Piala Dunia Antarklub Sejak Tahun 2000, Klub Ini Gak Bisa Dilawan ///instagram/@chelseafc

Piala Toyota tetap ketika turnamen Piala Dunia antar klub mengalami kevakuman.

Pada 2005, FIFA melebur Piala Toyota menjadi Piala Dunia Antar Klub FIFA seperti sampai saat ini.

Baca Juga: Ranking FIFA Meroket, Media Vietnam Tuduh Timnas Indonesia Seperti Ini, Bikin Panas Telinga

Meskipun pada edisi perdana juaranya adalah klub Amerika Latin, namun setelah itu klub-klub Eropa mulai mendominasi.

Termasuk Chelsea, inilah daftar juara lengkap Piala Dunia Antarklub Sejak Tahun 2000.

- 2000 Corinthians, Runer-up Vasco da Gama
- 2001-2004 Tidak dilangsungkan
- 2005 Sao Paulo, Runer-up Liverpool
- 2006 Internacional, Runer-up Barcelona
- 2007 AC Milan, Runer-up Boca Juniors
- 2008 Manchester United, Runer-up LDU Quito
- 2009 Barcelona, Runer-up Estudiantes
- 2010 Inter Milan, Runer-up TP Mazembe
- 2011 Barcelona, Runer-up Santos

Baca Juga: Palmeiras Kandas, Chelsea Sukses Jadi Juara Piala Dunia Antarklub FIFA 2021 Menang 2-1

- 2012 Corinthians, Runer-up Chelsea
- 2013 Bayern Muenchen, Runer-up Raja Casablanca
- 2014 Real Madrid, Runer-up San Lorenzo
- 2015 Barcelona, Runer-up River Plate
- 2016 Real Madrid, Runer-up Kashima Antlers
- 2017 Real Madrid, Runer-up Gremio
- 2018 Real Madrid, Runer-up Al-Ain FC
- 2019 Liverpool, Runer-up Flamengo
- 2020 Bayern Muenchen, Runer-up Tigres UANL
- 2021 Chelsea, Runer-up Palmeiras

***

Halaman:

Editor: Annisa Aprilya Putri

Sumber: FIFA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah