Prediksi Susunan Formasi Indonesia vs Timor Leste FIFA Matchday Leg 2: Ronaldo Kwateh Sayap Kiri

- 29 Januari 2022, 20:30 WIB
Prediksi Susunan Formasi Indonesia vs Timor Leste FIFA Matchday Leg 2: Ronaldo Kwateh Sayap Kiri
Prediksi Susunan Formasi Indonesia vs Timor Leste FIFA Matchday Leg 2: Ronaldo Kwateh Sayap Kiri /instagram/@ronaldokwateh7

Lantas kemana Pratama Arhan? Berhubung kondisi Arhan belum pulih total pasca cedera otot, pesepakbola asal PSIS Semarang ini diprediksi kembali duduk di bangku cadangan.

Selanjutnya, posisi tiga gelandang ada trio Persebaya yakni Rachmat Irianto, Marselino Ferdinan dan Ricky Kambuaya.

Berkat ketenangan dalam kepemimpinan Ricky Kambuaya sangat diperlukan Skuad Garuda Muda Indonesia saat laga persahabatan melawan Timor Leste.

Baca Juga: Marselino Ferdinan Terang-terangan Bilang Begini untuk Permainan Timnas Indonesia

Penampilan mengayomi Ricky Kambuaya terlihat jelas ketika Timnas Indonesia masih tertinggal 0-1, tapi dirinya mampu membangkitkan semangat kawan-kawannya dengan mencetak gol 66’.

Gol Ricky Kambuaya sukses membangkitkan mental Skuad Garuda Muda hingga membobol gawang Timor Leste sebanyak tiga kali dalam kurun waktu 10 menit.

Untuk posisi starter atau tiga posisi terdepan diprediksi ada Irfan Jawa di posisi winger kanan, Ronaldo Kwateh di sebelahnya dan di ujung tombak ada Muhammad Rafli.

Baca Juga: Tak Diduga, Ronaldo Kwateh Ungkap Perlakuan Para Pemain Senior Timnas Indonesia pada Dirinya

Penyerang 25 tahun ini berada duduk di bangku cadangan saat Timnas Indonesia membantai Timor Leste 4-1.

Shin Tae-yong diprediksi akan memberikan kesempatan untuk Muhammad Rafli untuk main di leg kedua Indonesia vs Timor Leste.

Halaman:

Editor: Nur Yasin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah