Profil Biodata Ricky Kambuaya Pemain Timnas Indonesia FIFA Matchday Mutiara Papua: Transfermarkt, Status, Umur

- 28 Januari 2022, 09:54 WIB
Profil Biodata Ricky Kambuaya Pemain Timnas Indonesia FIFA Matchday Mutiara Papua: Transfermarkt, Status, Umur
Profil Biodata Ricky Kambuaya Pemain Timnas Indonesia FIFA Matchday Mutiara Papua: Transfermarkt, Status, Umur //Instagram PSSI

MEDIA BLITAR - Simak profil Ricky Kambuaya pemain Persebaya sekaligus Timnas Indonesia yang sukses cetak satu gol pertama FIFA Matchday Indonesia VS Timor Leste di Stadion Kapten I Wayan Dipta Bali, Kamis 27 Januari 2022.

Sosok Ricky Kambuaya menjadi perhatian publik lantaran mutiara Papua tersebut mampu menyamakan posisi Indonesia VS Timor Leste 1-1 pada menit ke 65.

Baca Juga: Jadi Man of The Match FIFA Matchday VS Timor Leste, ini Biodata Pratama Arhan Pemain Timnas Indonesia

Sebelumnya, Indonesia harus tertinggal dari Timor Leste pada babak pertama dari tendangan jitu Paulo Domingos GaliDa Costa Freitas  pada menit ke 35.

Pemain inti Persebaya tersebut merupakan pemain andalan Shin Tae-yong dalam laga kontra Piala AFF 2020. 

Baca Juga: Ranking FIFA Timnas Indonesia Usai FIFA Matchday, Tim Garuda Geser Singapura Kualifikasi Piala Asia 2023 Jika

Ricky Kambuaya sekali lagi menunjukkan performanya di lapangan terbilang memuaskan berikut profil biodata Ricky Kambuaya lengkap:

Profil Biodata Ricky Kambuaya

Nama lengkap: Ricky Kambuaya

Nama panggung: Kambuaya

Tempat lahir: Sorong, Papua Barat

Tanggal lahir: 25 Mei 1996

Baca Juga: Ranking FIFA Timnas Indonesia Setelah Lumat Timor Leste 4-1 di FIFA Matchday Leg 1, Ini Hitung-hitungannya

Umur: 25 Tahun

Tinggi badan: 172cm

Status Pernikahan: Belum menikah

Profesi: Atlet sepak bola

Posisi bermain: Gelandang serang

Nomor punggung: 15

Baca Juga: Profil Biodata Pratama Arhan Pemain Timnas Indonesia Ubah Skor 2-1 atas Timor Leste FIFA Matchday Pertama

Akun Instagram: @richardo_r17

Nilai Pasaran Transfermarkt: 3,91 Miliar

Itulah informasi lengkap profil biodata Ricky Kambuaya pemain Persebaya mutiara Papua, sekaligus salah satu pemain terbaik Timnas Indonesia mampu cetak satu gol untuk seimbangkan posisi Timnas Indonesia VS Timor Leste laga kontra FIFA Matchday.***

Editor: Annisa Aprilya Putri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah