Profil Biodata Thitiphan Puangchan, Pemain Thailand yang Ramai Dijadikan Meme: Instagram, Gaji, Karir, Tinggi

- 1 Januari 2022, 14:55 WIB
Profil Biodata Thitiphan Puangchan, Pemain Thailand yang Ramai Dijadikan Meme: Instagram, Gaji, Karir, Tinggi Badan
Profil Biodata Thitiphan Puangchan, Pemain Thailand yang Ramai Dijadikan Meme: Instagram, Gaji, Karir, Tinggi Badan /Tangkapan Layar AFF Suzuki Cup

MEDIA BLITAR - Berikut profil biodata lengkap Thitiphan, pemain Thailand yang akhir-akhir ini ramai diperbincangkan publik lantaran namanya unik, sehingga banyak dijadikan meme oleh netizen Indonesia usai Leg 1 Final Indonesia VS Thailand.

Sementara laga leg 2 Indonesia VS Thailand akan menentukan siapa yang akan menjadi pemenang Piala AFF di musim 2020. Jadwal leg 2 final Piala AFF 2020 diselenggarakan pada Sabtu, 1 Januari 2022.

Baca Juga: Terlalu Perkasa, 7 Rekor Ini Akan Dipecahkan Thailand jika Mampu Menang atas Indonesia di Final AFF 2020!

Pertandingan tersebut akan diagendakan di National Stadium Singapura. Seperti diketahui, laga leg 1 Indonesia harus mengakui ketangguhan tim Gajah Perang lantaran digempur tanpa balasan 0-4.

Tetapi, banyak netizen fokus dengan salah satu nama pemain Thailand yang dinilai unik sehingga muncullah berbagai meme yakni, Thitiphan Puangchan. Hal itu karena namanya identikan dengan bahasa Indonesia, titipan.

Baca Juga: Shin Tae Yong Curhat Ingin Timnas Indonesia Juara di Leg 2 Final Piala AFF 2020

Nama pemain Thailand tersebut dinarasikan dengan “semua ini hanyalah sebuah titipan”. Hal tersebut membuat netizen semakin penasaran dengan sosok Thitiphan Puangchan. Berikut profil biodata Pemain Thailand itu:

Nama Lengkap : Thitiphan Puangchan

Tempat Lahir : Thailand Tanggal Lahir : 1 September 1993

Usia : 28 tahun

Tinggi badan : 175 cm

Baca Juga: PREDIKSI Skor Indonesia vs Thailand Final Piala AFF 2020, Berpotensi Hujan Gol

Klub saat ini : Bangkok United, Thailand

Gaji nilai pasaran menurut Transfermarkt: 10,43 miliar

Nomor punggung: 8

IG: @new_thitiphan

Perjalanan Karier:

- 2011 - 2016 Muangthong United

- 2011 Suphanburi (pinjaman)

- 2016 - 2018 Chiangrai United

Baca Juga: AFF 2020: Menyentuh, Dengar Apa yang Dikatakan Shin Tae Yong Jelang Indonesia vs Thailand Ini

- 2018 - BG Pathum United

- 2019 Oita Trinita (Liga Jepang/pinjaman)

- 2011 Suphanburi (Pinjaman)- 2016

- 2018 Chiangrai United – 2018 - BG Pathum United - 2019 Oita Trinita (Liga Jepang/pinjaman)

Itulah informasi seputar profil biodata Thitiphan Puangchan yang ramai dijadikan meme oleh netizen Indonesia usai Leg pertama Indonesia VS Thailand. Nanti, Indonesia akan melawan tim Gajah Perang di leg kedua Final Piala AFF 2020 pada Sabtu, 1 Januari 2022.***

Editor: Annisa Aprilya Putri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah