Daftar Skuad Timnas Belgia di Piala Dunia 2022: Berharap Magic Kevin De Bruyne Bersama Red Devils

17 November 2022, 15:39 WIB
PREDIKSI SKOR Belgia Vs Belanda UEFA Nations League 2022/2023 Grup A4, Head to Head, Prediksi Susunan Pemain /Reuters/

MEDIA BLITAR – Skuad Belgia termasuk salah satu tim yang memiliki starting line up mewah disetiap posisi.

Terutama sang gelandang milik Manchester City, Kevin De Bruyne yang memiliki true pass yang sangat akurat.

Kecerdikan pemain berusia 31tahun tersebut sangat dinanti bagi rekan-rekan juru gedor The Redevis seperti Romelu Lukaku, Dries Mertens, dan juga Hazard bersaudara.

Baca Juga: Daftar Skuad Timnas Belanda di Piala Dunia 2022: Tekad Die Oranje Melangkah Lebih Jauh

Daftar Pemain Timnas Belgia

Kiper:

Thibaut Courtois (Real Madrid)

Simon Mignolet (Club Brugge)

Koen Casteels (Wolfsburg)

Bek:

Jan Vertonghen (Anderlecht)

Toby Alderweireld (Royal Antwerp)

Wout Faes (Leicester)

Arthur Theate (Rennes)

Zeno Debast (Anderlecht)

Thomas Meunier (Borussia Dortmund)

Timothy Castagne (Leicester)

Leander Dendoncker (Aston Villa)

Baca Juga: Daftar Skuad Timnas Portugal di Piala Dunia 2022: Penyerang Tajam Melimpah

Gelandang:

Kevin De Bruyne (Man City)

Youri Tielemans (Leicester)

Amadou Onana (Everton)

Axel Witsel (Atletico Madrid)

Hans Vanaken (Club Brugge)

Yannick Carrasco (Atletico Madrid)

Thorgan Hazard (Borussia Dortmund)

Penyerang:

Eden Hazard (Real Madrid)

Charles De Ketelaere (AC Milan)

Leandro Trossard (Brighton)

Dries Mertens (Galatasaray)

Jeremy Doku (Rennes)

Romelu Lukaku (Inter)

Michy Batshuayi (Fenerbahçe)

Lois Openda (Lens)

Baca Juga: Daftar Skuad Argentina di Piala Dunia 2022: Penampilan Terakhir Lionel Messi?

Prediksi Formasi Timnas Belgia

Timnas Belgia yang kini kembali dinahkodai oleh Roberto Martinez, diprediksi bakal mengusung formasi 4-3-3.

Tentu lini tengah masih dimotori oleh Kevin De Bruyne.

Sedangkan Alex Witsel serta Thorgan Hazard saling membantu aliran bola dari  sisi sayap.

Jadwal Grup F

Rabu, 23 November 2022

17:00 WIB: Maroko vs Kroasia - SCTV, Vidio, Mentari TV

Kamis, 24 November 2022

02:00 WIB: Belgia vs Kanada - SCTV, Vidio, Moji

Minggu, 27 November 2022

20.00 WIB: Belgia vs Maroko - SCTV, Vidio, Moji

23:00 WIB: Kroasia vs Kanada - SCTV, Vidio, Moji

Kamis, 1 Desember 2022

22.00 WIB: Kroasia vs Belgia - SCTV, Vidio, Moji

22.00 WIB: Kanada vs Maroko - Vidio.***

 

Editor: Muhammad Ma'ruf Amin

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Terkini

Terpopuler