Tak Perlu Daftar! Cek Ketentuan Cara Dapatkan Bantuan Modal Usaha Kemensos Rp3,5 Juta

- 2 Desember 2020, 11:09 WIB
Ilustrasi: Bantuan Modal Usaha Kemensos Rp3,5 Juta
Ilustrasi: Bantuan Modal Usaha Kemensos Rp3,5 Juta /EmAji/Pixabay

MEDIA BLITAR – Bantuan modal usaha Kemensos Rp3,5 juta bisa didapatkan oleh masyarakat dengan memperhatikan ketentuan yang sudah ditetapkan.

Mensos (Menteri Sosial) Juliari P. Batubara menyebutkan bahwa bantuan modal usaha Kemensos Rp3,5 juta akan disalurkan.

Selain itu, Mensos Juliari juga menjelaskan sasaran target bantuan modal usaha Kemensos Rp3,5 juta.

Baca Juga: Terungkap! Anak Andin Masih Hidup, Ini Bocoran Sinopsis Sinetron Ikatan Cinta RCTI Malam Ini

Baca Juga: Penyebab Banpres UMKM Rp2,4 Juta Masih Diblokir, Walau Sudah Dapat SMS? Ini Penjelasannya

“Bantuan program kewirausahaan Kementerian Sosial menyasar target yang spesifik, yakni para KPM PKH Graduasi yang memiliki rintisan usaha,” ujar Mensos Juliari, dikutip Media Blitar dari laman resmi Kemensos pada 2 Desember 2020.

Pada kesempatan tersebut, Mensos juga menyampaikan harapannya tentang penerima bantuan seperti PKH Graduasi agar bisa mandiri secara ekonomi.

Kementerian Sosial menyalurkan dana bantuan senilai Rp500 ribu kepada 10.000 KPM PKH Graduasi yang memiliki rintisan usaha terdampak pandemi Covid-19.

Baca Juga: Papua Barat Deklarasikan Kemerdekaan, Jennifer: Hal Itu Sejalan dengan Hak Internasional Mereka

Halaman:

Editor: Rezky Putri Harisanti

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x