Apa Itu DTKS? Berikut Syarat dan Cara Lengkap Daftar DTKS Untuk Dapatkan Bansos BST Dari Kemensos

- 23 November 2020, 10:21 WIB
Laman dtks.kemensos.go.id
Laman dtks.kemensos.go.id /

Untuk proses pendaftaran program DTKS BST Rp200-600 ribu masyarakat mendaftarkan diri ke Desa/Kelurahan setempat dengan membawa KTP dan KK.

Hasil pendaftaran masyarakat akan dilakukan musyawarah tingkat Desa/Kelurahan untuk membahas kondisi warga yang layak masuk dalam kategori DTKS.

Baca Juga: TERBARU! Klasemen Liga Champions dan Jadwal Tayang Ada Chelsea, Barcelona, MU, Madrid Live di SCTV

Selanjutnya, akan dibuatkan berita acara yang ditandatangani oleh Kepada Desa yang kemudian menjadi hasil akhir.

Jika Anda dinyatakan lolos program DTKS BST Rp200-600 ribu akan dimintai mengisi data oleh pihak Desa setempat.

Semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Disca Betty Viviansari

Sumber: kemsos.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x