5 Oktober, Hari Guru Sedunia untuk Mendukung Guru di Seluruh Dunia

- 5 Oktober 2020, 09:26 WIB
hari guru sedunia 5 oktober
hari guru sedunia 5 oktober /

MEDIA BLITAR – Hari Guru Sedunia diperingati setiap 5 Oktober sejak tahun 1994 silam.

World Theachers Day bertepatan dengan Hari Ulang Tahun Tentara Nasional Indonesia (HUT TNI) yang ke-75.

Pada tahun 1994, Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) yang menangani khusus tentang pendidikan, yaitu United Nations Educational, Scientific, and Cultural Organization) UNESCO dan Education International (IE)

Baca Juga: Perang Armenia dan Azerbaijan Meletus, Apa Penyebabnya?

Hari Guru Sedunia diperingati dengan tujuan untuk mendukung semua guru di seluruh dunia tanpa ada pengecualian dan memberitahu bahwa profesi guru sangat penting adanya.

Setiap tahun Hari Guru Sedunia akan dirayakan dan kini lebih dari 100 negara yang kini ikut merayakannya.

Baca Juga: Pemilu di Tengah Pandemi, Kasus Covid-19 di Malaysia Kembali Meningkat

Perlu diketahui bahwa Hari Guru Sedunia berbeda dengan perayaan Hari Guru Nasional di setiap negara.

Misalnya saja di Indonesia merayakannya pada tanggal 25 November, di Amerika Serikat merayakan Hari Guru Nasionalnya minggu pertama Mei.

Halaman:

Editor: Annisa Aprilya Putri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x