Presiden Turki Lakukan Sholat Jumat Pertama di Hagia Sophia, Bersama Ribuan Jemaah Lainnya

- 24 Juli 2020, 21:27 WIB
Salat Jumat di Masjid Agung Hagia Sophia untuk pertama kalinya dalam 86 tahun, di Istanbul.*/REUTERS
Salat Jumat di Masjid Agung Hagia Sophia untuk pertama kalinya dalam 86 tahun, di Istanbul.*/REUTERS /

"Terimakasih kepada presiden kita dan keputusan pengadilan hari ini kita mengadakan Salat Jumat di Hagia Sophia," lanjut jemaah tersebut.

Baca Juga: Kesaksian Warga Terkait Kasus Kematian Yodi Prabowo, Mengungkap Siapa Pelaku Pembunuhan

Ratusan undangan turut melakukan Salat Jumat di Hagia Sophia untuk menghadiri upacara di baginan abad keenam ini.

Menteri Keuangan Turki, Berat Albayrak pun turut hadir dalam upacara ini dan tampak mengabadikan momen bersejarah ini dengan ponselnya.

Sebuah layar besar dan pengeras suara diatur dalam proses siaran persegi kepada ribuan orang yang berkumpul di luar.

Baca Juga: Tukang Pijat Cabuli Pelanggan Lantaran Tergoda, Korban Disuruh Lepas Celana Dalam dan Ganti Sarung

Saat kerumunan mulai bertambah dan membuar jarak sosial tidak dapat dilakukan, Gubernur Isranbul Ali Yerlikaya memerintahkan pihak berwenang untuk menghentikan orang untuk memasuki daerah tersebut.***

Halaman:

Editor: Ninditoo

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x