Donald Trump Singung Elon Musk Terkait Pembelian Twitter

- 17 Mei 2022, 10:47 WIB
Donald Trump Singung Elon Musk Terkait Pembelian Twitter
Donald Trump Singung Elon Musk Terkait Pembelian Twitter /Twitter/Instagram/elonrmuskk/

MEDIA BLITAR - Keputusan Elon Musk untuk mengakuisisi platform Twitter beberapa saat lalu baanjir pro dan kontra.

Bos SpaceX tersebut dikabarkan membeli Twitter dangan harga yang fantastis yaitu sebesar Rp 638 T.

Namun nampaknya proses jual beli tersebut mengalami sedikit kendala dan Elon Musk dikabarkan menunda pembelian Twitter.

Baca Juga: Jadwal Tayang Wedding Agreement The Series Episode 9, Kelanjutan Kisah Tari dan Bian

Dilain sisi, mantan Presiden Amerika Serikat yang ke-45 tampak menyingung Elon Musk terkait keputusannya membeli Twitter.

Kepada Elon Musk, Donald Trump mempertanyakan harga yang dibayar Elon Musk untuk membeli Twitter.

Donald Trump pun telah menggali tentang pengambilalihan Twitter yang terakhir dilakukan bos Tesla itu.

Baca Juga: Jadwal Tayang Wedding Agreement The Series Episode 9, Kelanjutan Kisah Tari dan Bian

Melansir PikiranRakyat dari artikel berjudul "Donald Trump ke Elon Musk: Hanya Orang Bodoh yang akan Beli Twitter dengan Harga Itu" pria yang akunnya telah ditutup secara permanen oleh Twitter itu menyoroti kemungkinan Elon Musk 'secara ilegal' membeli perusahaan.

Halaman:

Editor: Farra Fadila

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x