Salah Satu Sungai d India Menjadi Sungai Terbersih, Hingga Bisa Melihat Dalam Dasar dari Kejernihan Airnya

- 23 November 2021, 18:49 WIB
Salah Satu Sungai d India Menjadi Sungai Terbersih, Hingga Bisa Melihat Dalam Dasar dari Kejernihan Airnya
Salah Satu Sungai d India Menjadi Sungai Terbersih, Hingga Bisa Melihat Dalam Dasar dari Kejernihan Airnya /Twitter/@MoJSDoWRRDGR

MEDIA BLITAR – India merupakan negara yang terletak di Asia Selatan dan secara geografis negaranya termasuk tujuh terbesar di dunia hingga dikenal sebagai negara berpenduduk terpadat di dunia dengan memiliki populasi kurang lebih 1,2 miliar.

Bahkan negaranya juga dikenal dengan berbagai jenis flora dan faunanya yang beragam, salah satunya adalah sungai Umngot.

Baru-baru ini di media sosial salah satu akun ada yang mengunggah sungai Umngot dengan memperlihatkan kejernihan airnya dan sungainya disebut-sebut sungai terbersih.

Baca Juga: Kepincut Produser Asal India, Bunga Zainal Beberkan Pesona Sukhdev Singh yang Buatnya Klepek-klepek

Pada umumnya sungai yang dikenal oleh banyak masyarakat berwarna yang cenderung keruh dan banyak kotoran.

Dilansir dari laman Live Mint, salah satu sungai yang disebut-sebut salah satu sungai terbersih di India, yaitu sungai Umngot dan sungainya dikenal dengan Dawki yang terletak di desa Shonongpdeng, tepatnya di perbukitan Jaintia.

Baca Juga: Musim Kemarau Membuat Permukaan Aliran Sungai Citarum di Perbatasan Bandung Barat Menjadi Mengering

Sungai tersebut letaknya berada di sekitar 100 kilometer dari Shillong dan cuman berjarak 2 kilometer dari perbatasan Bangladesh.

Seperti diketahui dari unggahan foto yang beredar di sosial media Twitter dengan menunjukkan kejernihan air sungai Umngot yang diunggah oleh kementerian Jal Shakti (Kementerian perairan India).

Halaman:

Editor: Annisa Aprilya Putri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x