Arief Muhammad Setuju Koruptor Mulai Dipanggil MALING, Arief Muhammad: Rasanya Memang Lebih Pantas

- 27 Agustus 2021, 22:33 WIB
Arief Muhammad Setuju Koruptor Mulai Dipanggil MALING, Arief Muhammad: Rasanya Memang Lebih Pantas
Arief Muhammad Setuju Koruptor Mulai Dipanggil MALING, Arief Muhammad: Rasanya Memang Lebih Pantas /Instagram.com/@ariefmuhammad

Arief Muhammad juga menuliskan caption yang postingan itu berupa ajakan untuk mengapresiasi media yang mengganti kata koruptor menjadi 'maling'.

“Mari kita apresiasi media yang mengganti kata ‘koruptor’ dengan ‘maling’ seperti ini,” tulis Arief Muhammad.

Baca Juga: Tuai Pro Kontra Hingga Disebut Sebagai Strategi Marketing, Berikut Alasan Arief Muhammda Buat Tren Ikoy

Arief Muhammad juga menilai bahwa hal itu lebih pantas bagi pencuri uang rakyat itu.

“Rasanya memang lebih pantas,” lanjut Arief Muhammad.

Memulai secara perlahan Arief pun mengajak untuk mulai membiasakan menyebut para koruptor dengan sebutan 'maling'.

“Mulai sekarang pelan-lean kita biasakan juga memanggil koruptor dengan sebutan maling,” tulisnya lagi.

Baca Juga: Tuai Pro Kontra, Buya Yahya Jawab Tren Ikoy-ikoyan Arief Muhammad Bukan Suatu yang Haram, Ini Penjelasannya

Isi artikel berjudul “Komplotan Lima Maling yang Dipimpin Seorang Menteri” itu sendiri membahas tentang kasus korupsi Bantuan Sosial (Bansos) Covid-19.

Dalam artikel itu turut melibatkan mantan Menteri Sosial, yaitu Juliari Batubara.

Halaman:

Editor: Annisa Aprilya Putri

Sumber: Instagram @ariefmuhammad


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah