Libur Idul Adha 2023: Berikut 6 Tempat Wisata di Sentul yang Lagi Hits di Kalangan Wisatawan

- 28 Juni 2023, 21:13 WIB
Libur Idul Adha 2023: Berikut 6 Tempat Wisata di Sentul yang Lagi Hits di Kalangan Wisatawan
Libur Idul Adha 2023: Berikut 6 Tempat Wisata di Sentul yang Lagi Hits di Kalangan Wisatawan /Instagram talaga_kuring/

Harga tiket masuk Pasar Ah Poong tidak dikenakan biaya. Sedangkan untuk jam operasional mulai dibuka pukul 10.00-22.00 WIB Senin-Jumat, pukul 08.00-22.00 WIB pada Sabtu-Minggu.

Baca Juga: 20 Rekomendasi Wisata Kuliner Jambi Lokal Viral 2023 Murah Bikin Nagih!Mulai dari Mie Belitung hingga Gangan

6. Talaga Kuring

Talaga Kuring kerap kali jadi tempat makan yang ramai dikunjungi oleh para pengunjung saat hari libur tiba.

Wisata kuliner Talaga Kuring ini menawarkan sensasi menyantap hidangan di atas perahu bagi pengunjung yang menginginkan berwisata kuliner dengan suasana yang tak biasa.

Selain di atas perahu, pengunjung juga bisa memilih untuk makan di pinggiran danau yang menyuguhkan suasana alam yang sejuk dan asri.

Menu yang disediakan Talaga Kuring juga beragam seperti nasi liwet dan ayam goreng, ikan madu, ayam bakar, dan kuliner lainnya.

Baca Juga: Menjelajahi Keindahan Destinasi Wisata di Ujung Timur Pulau Jawa

Untuk sekali makan, para pengunjung rata-rata memghabiskan budget di bawah Rp 50.000 per orang.

Jam operasional Talaga Kuring dibuka pukul 11.00-20.00 WIB pada Selasa-Jumat, dan pukul 11.00-21.00 WIB di hari Satu-Minggu.

Halaman:

Editor: Arini Kumalasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah