Sholat Taubat Salah Satu Amalan Malam Satu Suro dan 1 Muharram, Begini Niat dan Tatacaranya

- 29 Juli 2022, 13:10 WIB
Sholat Taubat Salah Satu Amalan 1 Muharram dan Suro, Begini Niat dan Tatacaranya
Sholat Taubat Salah Satu Amalan 1 Muharram dan Suro, Begini Niat dan Tatacaranya /leolintang/Getty Images/iStockphoto

Robbanaa lakal hamdu mil us samawaati wamil ul ardhi wamil u maa syi'ta min syain ba'du.
Artinya: "Ya Allah tuhan kami, bagimu segala puji sepenuh langit dan bumi, dan sepenuh sesuatu yang engkau kehendaki sesudah itu."

- Sujud (Membaca tasbih sujud tiga kali)

سبحان ربي الأعلى وبحمده

Sub haana robbiyal a'la wabihamdih.
Artinya: "Maha suci tuhan yang maha tinggi serta memujilah aku kepadanya."

- Duduk di antara dua sujud (Membaca doa 'Robbighfirlii warhamnii...')

رب اغفررلي وارحمني واجبرني وارفعني وارزقني واههدني وعافني واعف عني

Robbighfirlii warhamnii wajburnii warfa'nii warzuqnii wahdinii wa'aafinii wa'fu 'annii.
Artinya: "Ya Allah ampunilah dosaku, belas kasihanilah aku, cukupkanlah segala kekurangan dan angkatlah derajatku, berilah rizki kepadaku, berilah aku petunjuk, berilah kesehatan kepadaku dan berilah ampunan kepadaku."

Baca Juga: Kembali Diisukan Bercerai, Putri Anne Tinggalkan Komentar di Unggahan Arya Saloka

- Sujud kedua (Membaca tasbih sujud tiga kali)

- Bangun melanjutkan rakaat kedua.

Halaman:

Editor: Farra Fadila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x