5 Tanda-tanda Kapan Malam Lailatul Qadar, Lengkap Ayat yang Mendasari, dan Riwayat Hadist

- 22 April 2022, 08:28 WIB
5 Tanda-tanda Kapan Malam Lailatul Qadar, Lengkap Ayat yang Mendasari, dan Riwayat Hadist
5 Tanda-tanda Kapan Malam Lailatul Qadar, Lengkap Ayat yang Mendasari, dan Riwayat Hadist /Pixabay/

MEDIA BLITAR - Inilah 5 Tanda malam Lailatul Qadar, sebuah malam yabg menjadi momentum paling diburu umat Muslim pada bulan Ramadhan.

Di malam Lailatul Qadar tersebut, Allah SWT memerintahkan agar umat Muslim menghidupkan malam dengan banyak melakukan amalan ibadah karena keutamaan dan keistimewaan yang begitu besar.

Merujuk dari namanya, Lailatul Qadar adalah nama julukan untuk suatu malam di mana di malam itu Al Quran diturunkan sepenuhnya dari Lauhul Mahfudz ke langit dunia secara sekaligus, bukan sedikit demi sedikit.

Baca Juga: Malam Lailatul Qadar: Makna, 5 Tanda-tanda, Ayat yang Mendasari, Riwayat Hadist Malam 1000 Bulan Tersebut

Ini adalah masa penurunan (nuzul) Al-Qur'an fase pertama. Sebagaimana yang telah disebutkan dalam surat Al-Qadar ayat 1-5.

إِنَّا أَنْزَلْنَاهُ فِي لَيْلَةِ الْقَدْرِ (1) وَمَا أَدْرَاكَ مَا لَيْلَةُ الْقَدْرِ (2) لَيْلَةُ الْقَدْرِ خَيْرٌ مِنْ أَلْفِ شَهْرٍ (3) تَنَزَّلُ الْمَلَائِكَةُ وَالرُّوحُ فِيهَا بِإِذْنِ رَبِّهِمْ مِنْ كُلِّ أَمْرٍ (4) سَلَامٌ هِيَ حَتَّى مَطْلَعِ الْفَجْرِ (5)

Artinya: Sesungguhnya Kami telah menurunkannya (Al-Qur'an) pada malam kemuliaan. Dan tahukah kamu apakah malam kemuliaan itu? Malam kemuliaan itu lebih baik daripada seribu bulan. Pada malam itu turun malaikat-malaikat dan Malaikat Jibril dengan izin Tuhannya untuk mengatur segala urusan. Malam itu (penuh) kesejahteraan sampai terbit fajar". (QS. Al Qadr: 1-5).

Baca Juga: Hutang Segunung Lunas, Rezeki Mengalir Deras, Syekh Ali Jaber: Amalan Cuma 2 Ayat Saat Qobliyah Subuh

Al-Qur'an diturunkan ke bumi dengan tujuan untuk menjadi pegangan dan pedoman hidup bagi semua umat muslim.

Halaman:

Editor: Arini Kumalasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x