UPDATE Cara Mudah Menambahkan dan Menghilangkan Fitur Filter Rotoscope Tiktok, Ternyata Semudah Ini

- 8 April 2022, 16:38 WIB
UPDATE Cara Mudah Menambahkan dan Menghilangkan Fitur Filter Rotoscope Tiktok, Ternyata Semudah Ini
UPDATE Cara Mudah Menambahkan dan Menghilangkan Fitur Filter Rotoscope Tiktok, Ternyata Semudah Ini /dok Media Blitar/ Anandita Marwa Aulia

- Bila langsung ingin membuat video dengan filter Rotoscope tanpa menyimpannya di koleksi, bisa klik opsi “Coba efek ini”

- Setelah ditambahkan ke koleksi filter, klik ikon tambah untuk mulai membuat video

- Setelah kamera TikTok terbuka, klik opsi “Efek” dan pilih opsi “Favorit” untuk menggunakan filter Rotoscope yang tadi telah ditambahkan dan disimpan.

Kini, kamu bisa mulai membuat video TikTok dengan filter Rotoscope. Sementara itu, cara menggunakan filter Rotoscope dapat dilakukan dengan menekan tombol rekam dan menganggukan kepala untuk mulai mengaktifkan animasinya.

Baca Juga: Link Nonton Drama Korea Terbaru Tayang Hari Ini Again My Life, Dibintangi Lee Joon Gi dan Kim Ji Eun

Nah, jika kamu bosen dengan filter Rotoscope yang sudah kamu gunakan, kamu bisa saja menghapusnya dari koleksi filter Tiktok dengan cara sebagai berikut:

Cara menghapus filter Rotoscope

Disclaimer: Cara di bawah ini bisa kamu gunakan pada aplikasi TikTok di iPhone dengan versi sistem operasi iOS 15.4. Jika beda versi sistem operasi, mungkin beda juga letak opsinya.

  • Pada opsi “Efek” di kamera TikTok, buka opsi “Favorit”
  • Kemudian, pilih filter Rotoscope yang tadi telah ditambahkan
  • Terakhir, klik ikon opsi “Favorit” warna merah untuk menghapus filter Rotoscope

Demikianlah update informasi terbaru cara mudah menambahkan dan menghilangkan fitur filter Rotoscope yang sedang viral di aplikasi Tiktok.***

Halaman:

Editor: Farra Fadila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x