Amalan Malam Nisfu Syaban, Ketahui Manfaat Membaca Surat Yasin Setelah Sholat Ini

- 17 Maret 2022, 19:16 WIB
Surat Yasin ayat 1-83 dibaca di malam Nisfu Sya'ban 2022 bahasa Arab, latin dan lengkao beserta artinya
Surat Yasin ayat 1-83 dibaca di malam Nisfu Sya'ban 2022 bahasa Arab, latin dan lengkao beserta artinya /Pixabay

Dinamakan dengan nama Lailah Mubarakah, lantaran makna yang tersimpan pada malam Nisfu Syaban.

Ada yang mengatakan bahwa di malam ini terdapat kedekatan malaikat dengan manusia.

2. Malam Penghapusan Dosa atau Lailah At-Takfir

Pada malam ini, Allah SWT mengampuni dosa manusia selama satu tahun, hari Jumat menghapus dosa selama seminggu, dan Lailatul Qadar menghapus dosa selama seumur hidup.

Baca Juga: Doa Malam Nisfu Syaban: Tentang Pemohonan Kelapangan Hidup dan Pengakuan Keagungan Tuhan

3. Malam Dikabulkannya Doa atau Lailah Al-Ijabah

Lima malam yang tidak akan ditolak doanya di antaranya adalah malam Jumat, Malam pertama bulan Rajab, malam Nisfu Syaban, malam Lailatul Qadar, dan malam hari raya Idhulada dan Idul Fitri.

4. Malam Pembagian atau Lailah Al-Qismah

Malam pembagian atau Lailah Al-Qismah amerupakan malam pembagian dan penentuan rejeki. Apabila telah datang malam Nisfu Syaban, malaikat maut menulis nama yang akan mati dari Syaban ini sampai Syaban yang akan datang.

Tiada malam yang lebih baik setelah malam Lailatul Qadar kecuali malam Nisfu Syaban.

Halaman:

Editor: Ninditoo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah