Kerokan, Salah Satu Pengobatan dari China, Bisakah Sembuhkan Masuk Angin? Simak Dampaknya!

- 2 Februari 2022, 09:58 WIB
Ilustrasi - Kerokan, Salah Satu Pengobatan dari China, Bisakah Sembuhkan Masuk Angin? Simak Dampaknya!
Ilustrasi - Kerokan, Salah Satu Pengobatan dari China, Bisakah Sembuhkan Masuk Angin? Simak Dampaknya! /Halodoc

Menurut kepercayaan China, kerokan berhubungan erat dengan konsep Yin dan Yang.

Baca Juga: Lirik Lagu We Don't Talk About Bruno, Soundtrack Film Encanto yang Mampu Merajai Tangga Lagu Billboard

Yin dan Yang yang ada dalam tubuh manusia diumpamakan sebagai hawa dingin dan hawa panas.

Kerokan menghangatkan tubuh yang telah dimasuki oleh angin dingin, sehingga menyeimbangkan kembali hawa dingin dan hawa panas yang ada di dalam tubuh.

Hal tersebut tentunya terdapat penjelasan yang lebih ilmiah mengenai efek kerokan terhadap tubuh.

Kerokan medapat meningkatkan sirkulasi darah pada bagian tubuh yang dikerok.

Baca Juga: Daftar 10 Pemeran Film The Pirates 2, Rilis 26 Januari dan Puncaki Box Office Korea Enam Hari Berturut-turut

Peningkatan sirkulasi darah tersebut ditambah dengan kehangatan dari balsem yang digunakan dapat menyebabkan efek pereda nyeri.

Efek ini telah ditemukan secara efektif untuk pemulihan otot bagi atlet. Dan dapat menyembuhkan nyeri pada leher dan pundak bagi seseorang yang duduk di depan komputer yang berkepanjangan.

Namun, tidak ditemukan korelasi antara kerokan dengan gejala masuk angin.

Halaman:

Editor: Farra Fadila

Sumber: YouTube Neuron


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah