Resep Bakso Goreng yang Bisa Dijadikan Cemilan Saat Hujan

- 5 November 2021, 07:00 WIB
Resep Bakso Goreng yang Bisa Dijadikan Cemilan Saat Hujan
Resep Bakso Goreng yang Bisa Dijadikan Cemilan Saat Hujan /tangkapan layar Youtube/ Devina Hermawan/

MEDIA BLITAR – Biasanya makanan bakso disajikan dengan air kuah hangat yang bisa dikonsumsi saat musim hujan.

Perlu diketahui ternyata bakso tidak hanya disajikan dengan kuah, bahkan bisa juga dikonsumsi dengan cara diolah menjadi gorengan.

Dalam unggahan video Youtube chef Devina membagikan resep bakso goreng yang bisa dijadikan cemilan saat musim hujan dan ia menggunakan 2 campuran daging, seperti ayam dan udang.

Baca Juga: Resep Singkong Keju Tanpa Topping Keju, Teman Hangat Disaat Hujan Turun di Bulan November

Dilansir dari kanal Youtube Devina Hermawan, berikut resep bakso goreng untuk 12 potongan yang mudah dibuat di rumah:

-        Bahan minyak ayam bawang (bisa diganti minyak polos + bawang merah goreng siap pakai):

70 gram kulit ayam

3 sdm air

3 sdm Minyak Goreng Fortune

6-7 siung bawang merah ukuran besar, iris

Halaman:

Editor: Farra Fadila

Sumber: YouTube Devina Hermawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x