Ahli Ibadah Bisa Masuk Neraka Gegara 1 Kesalahan, Syekh Ali Jaber Jelaskan Dosa Pezina Masuk Surga

- 10 Agustus 2021, 18:52 WIB
Ahli Ibadah Bisa Masuk Neraka Gegara 1 Kesalahan, Syekh Ali Jaber Jelaskan Dosa Pezina Masuk Surga
Ahli Ibadah Bisa Masuk Neraka Gegara 1 Kesalahan, Syekh Ali Jaber Jelaskan Dosa Pezina Masuk Surga /Tangkapan layar YouTube/Syekh Ali Jaber

MEDIA BLITAR – Syekh Ali Jaber ketika masih hidup di dunia pernah menjelaskan soal dosa zina yang bisa masuk surga karena perbuatan baiknya.

Dalam tausiyahnya, Syekh Ali Jaber menyinggung soal masalah seorang wanita yang bisa masuk neraka, meskipun dirinya ahli ibadah.

Sebab, seorang tersebut memiliki masalah, yakni sering membicarakan keburukan orang lain, sehingga membuat ibadahnya ditolak.

Menurut Syekh Ali Jaber, seorang yang banyak dosa belum tentu masuk neraka karena perbuatannya.

Baca Juga: Syekh Ali Jaber Ungkap Penyebab Seorang Masuk Neraka, Meskipun Ibadahnya Rajin

Sementara, seorang yang ahli ibadah belum tentu bisa masuk surga karena ibadahnya.

Dalam hal ini, Syekh Ali Jaber mengibaratkan dengan cerita seorang pezina yang sering berbuat dosa bisa masuk surga dan seorang ahli ibadah bisa masuk neraka.

Dilansir MEDIA BLITAR dari kanal YouTube Sohib Anwar, Syekh Ali Jaber berceramah soal ‘Kisah Seorang wanita ahli ibadah tapi masuk neraka’.

Dalam video tersebut, Syekh Ali Jaber menerangkan jika amalan yang kita kerjakan bisa mengantarkan ke neraka ataupun surga.

Baca Juga: Istri Almarhum Syekh Ali Jaber Lahirkan Anak Ketiga: Kamu Adalah Keinginan Ayahmu

Halaman:

Editor: Nur Yasin

Sumber: YouTube Sohib Anwar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x