Kumpulan Kata-kata Ucapan Selamat Hari Pramuka, Cocok Dibagikan di Media Sosial

13 Agustus 2022, 19:12 WIB
Kumpulan Kata-kata Ucapan Selamat Hari Pramuka, Cocok Dibagikan di Media Sosial /Freepik

MEDIA BLITAR - Simak berikut kumpulan kata-kata ucapan selamat Hari Pramuka yang bisa anda bagikan di media sosial.

Tanggal 14 Agustus diperingati sebagai Hari Pramuka. Perayaan untuk memperingati Hari Pramuka ini tentunya sangat banyak.

Cara untuk ikut memeriahkan Hari Pramuka, salah satunya adalah dengan membagikan foto dan ucapan melalui media sosial.

Pada era digital seperti ini, berbagai ucapan selamat Hari Pramuka dibagikan di media sosial.

Baca Juga: Lirik Lagu Hymne Pramuka, Lengkap dengan Makna yang Terkandung di Dalamnya

Bagi yang belum merangkai kata untuk ikut meramaikan Hari Pramuka, jangan khawatir karena artikel ini akan memberikan referensi kata-kata ucapan.

Ucapan selamat Hari Pramuka di artikel ini bisa anda kutip dan dibagikan di media sosial.

Dilansir dari berbagai sumber, berikut kumpulan kata-kata ucapan selamat Hari Pramuka:

1. "Selamat Hari Pramuka ke-61, terus berbakti tanpa henti untuk Ibu Pertiwi."

2. "Selamat Hari Pramuka. Tumbuhlah menjadi tunas bangsa yang selalu berkarya dan berprestasi bersama seluruh bangsa siap sedia membangun keutuhan NKRI."

Baca Juga: Sejarah Singkat Gerakan Pramuka dan Perkembangannya, Diperingati Setiap Tanggal 14 Agustus

3. "Selamat Hari Pramuka! Tak banyak yang bisa kuucapkan karena terlalu banyak hal hebat yang kita lakukan. Tetaplah konsisten dan menjunjung tali persaudaraan yang tinggi."

4. "Selamat Hari Pramuka ke-61. Untuk seluruh anggota Pramuka di mana pun berada, ayo baktikan dirimu pada lingkunganmu. Tetap teguh mengabdi, tetap semangat melayani. Salam Pramuka!"

5. "Tumbuh kuat dan berdaya guna bagi bangsa Indonesia. Selamat Hari Pramuka 2022!"7. "Selamat Hari Pramuka ke-61. Jiwa-jiwa yang tangguh, pantang menyerah dan selalu peduli dengan lingkungan, sangat dibutuhkan."

6. "Selamat Hari Pramuka 2022. Terus lahirkan tunas-tunas muda yang selalu terdepan dalam berikan solusi bangsa, serta menghadirkan kemajuan baru. Salam Pramuka!"

Baca Juga: LENGKAP DAFTAR 30 Nominasi Ballon d'Or 2022, Begini Nasib Ronaldo dan Messi yang Jauh Berbeda

7. "Selamat Hari Pramuka ke-61. Jadilah tunas yang berguna bagi Bangsa Indonesia."

8. "Selamat Hari Pramuka 2022. Sukses dan selalu menjadi pelopor para tunas muda Bangsa."

9. "Selamat Hari Pramuka ke-61, 14 Agustus 2022. Kibarkan terus tunas kelapa demi masa depan Indonesia Jaya. Merdeka!"

10. "Selamat Hari Pramuka yang ke-61. Suci dalam Pikiran, Perbuatan, dan Perkataan."

11. "Sebaik-baiknya manusia ialah dia yang mampu menjadi pribadi yang bermanfaat bagi orang-orang yang ada di sekitarnya. Selamat Hari Pramuka 14 Agustus 2022."

12. "Selamat Hari Pramuka ke-61. Mari kibarkan semangat tunas kelapa dalam menolong sesama."

Baca Juga: FREE 20 Link Twibbon Hari Pramuka ke-61, 14 Agustus 2022: Desain Bingkai Terbaru

13. "Selamat Hari Pramuka 2022. Mari terus berbakti tanpa henti pada ibu Pertiwi. Satyaku Kudarmakan, Darma Kubaktikan. Salam Pramuka!"

14. "Majulah Praja Muda Karana. Maju terus bekerja berkarya tanpa henti. Selamat Hari Pramuka ke-61."

15. "Tumbuh kuat dan berdaya guna bagi bangsa Indonesia. Selamat Hari Pramuka 2022!"

Itulah kumpulan kata-kata ucapan selamat Hari Pramuka yang bisa dikutip dan dibagikan di media sosial. ***

Editor: Farra Fadila

Tags

Terkini

Terpopuler