INFO COVID-19 RABU 3 MARET 2021 KAB. BLITAR: Kembali Ada 5 Kasus Positif, 18 Sembuh, 1 Meninggal

- 3 Maret 2021, 22:13 WIB
Ilustrasi Covid-19.
Ilustrasi Covid-19. //Pixabay/iXimus

Namun Kabupaten Blitar masih saja kembali mendapat tambahan korban meninggal pada hari Rabu ini. Hingga pukul 14.00 WIB,masih ada tambahan meski hanya satu korban sehingga jumlah total meninggal akibat Covid-19 di Kabupaten Blitar bertambah menjadi 355 orang.

Berikut info Perkembangan Covid-19 di Kabupaten Blitar hingga Rabu 3 Maret 2021 Pukul 14.00 WIB:

  1. Terdapat 18 konfirmasi sembuh dari:
  • - Wonotirto 1
  • - Wonodadi 1
  • - Kesamben 1
  • - Panggungrejo 1
  • - Gandusari 2
  • - Kanigoro 3
  • - Selopuro 1
  • - Sutojayan 2
  • - Sanankulon 1
  • - Ponggok 3
  • - Nglegok 1
  • - Kademangan 1

Baca Juga: Terapkan Sistem Rotasi, Nadiem Makarim Targetkan Semua Sekolah Lakukan Tatap Muka di Tahun Ajaran Baru

Baca Juga: Gurih dan Krispi, Resep Mudah Bikin Chicken Nugget Ala McD. Yuk Cobain

  1. Terdapat5 Konfirmasi baru dari:
  • - Kanigoro 2
  • - Kesamben 1
  • - Talun 1
  • - Ponggok 1
  1. Terdapat Konfirmasi korban meninggal dariKanigoro

Masyarakat Kabupaten Blitar terus dihimbau agar tetap waspada, melakukan PHBS, rajin cuci tangan, menggunakan masker dan menerapkan Physical Distancing untuk membantu mencegah penyebaran Covid-19.***

Halaman:

Editor: Annisa Aprilya Putri

Sumber: Instagram @movreview


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah