Bagi Gamer Wajib Ketahui 10 Istilah dalam Game PUBG, Salah Satunya Sering Didengar Recoil

- 12 Agustus 2021, 21:10 WIB
ILUSTRASI - Gamers
ILUSTRASI - Gamers /Valve

MEDIA BLITAR – Buat kamu yang terhitung baru memainkan game PUBG, banyak istilah khusus yang sering digunakan oleh para playernya, untuk itu kamu tidak boleh ketinggalan informasi terbaru mengenai perkembangan istilah yang digunakan oleh pemain PUBG.

Hal tersebut wajib diketahui, tujuannya agar kamu tak terlihat atau disebut noob player saat memainkan game bertema battle royale ini.

Lalu, apa saja istilah yang wajib diketahui bagi para player game PUBG?

Baca Juga: Viral Seorang Pria Kenalan di Game Mobile Legends Jemput Sang Wanita di Padang, Lalu Ditolak  

Dilansir dari berbagai sumber, berikut 10 istilah yang kamu wajib ketahui dalam game PUBG:

  1. Recoil

Istilah tersebut yang disebabkan oleh senjata api ketika ditembakkan dan hentakan senjata akan membuat peluru yang dikeluarkan menyebar ke titik lain, serta untuk mengatur recoil agar tembakan yang kamu hasilkan stabil, kamu bisa mengatur sensitivity atau gyroscope.

  1. Boosting

Istilah boosting adalah proses untuk mempercepat pertambahan darah pemain dengan item energy drink, painkiller dan adrenalin syringe.

Pada saat melakukan boosting ketika darah penuh, pergerakan pemain menjadi lebih cepat dan memiliki cadangan darah.

Baca Juga: Jaga Kondisi Fisik dan Mental, Aji Santoso Perbanyak Latihan Game kepada Pemain Persebaya Surabaya

Halaman:

Editor: Rezky Putri Harisanti

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x