Tak Kalah Keren dari Wuling Victory, Ini Spesifikasi Wuling Cortez CT Type S Serharga Rp200 Jutaan

- 13 Januari 2021, 11:03 WIB
Wuling Cortez CT Type S/ANTARA
Wuling Cortez CT Type S/ANTARA /

MEDIA BLITAR – Produsen otomotif dari Tiongkok, yaitu Wuling kini tengah dilirik oleh pasar otomotif Indonesia. Menghadirkan mobil yang elegen dan keren dengan tampilan modern, interior dan fitur menarik.

Wuling berencana mengusung series Victory pada tahun 2021. Sembari menantikan perilisan WUling Victory di Indonesia, pasar otomotif Indonesia telah diramaikan oleh kehadiran mobil multiguna (multi purpose vehicle/MPV) yaitu Wuling Cortez CT Type S.

Wuling Cortez CT Type S ini dikenalkan di Indonesia dengan harga yang dibandrol dan kompetitif mulai Rp209 juta.

Baca Juga: BERHASIL! Angga Bawa Bukti Elsa Pelaku Pembunuh Roy Kepada Aldebaran, Sinopsis Ikatan Cinta RCTI

Sebelum hadirnya Wuling Cortez CT Type S, sebelumnya telah hadir Wuling Cortez dengan rentang harga Rp238,5 juta - Rp290 juta.

Dikenalkan dengan harga Rp200 jutaan, Wuling Cortez memiliki pasar otomotif yang beragam, dari pembeli tangan pertama serta keluarga muda.

Wuling Cortez CT Type S dapat bersaing dengan MPV bermesin 1.500cc lainnya, seperti Honda Mobilio, Mitsubishi Xpander, Nissan Livina, Toyota Avanza Veloz hingga Suzuki Ertiga.

Baca Juga: JADWAL ACARA TV RCTI RABU 13 JANUARI 2021: Berbagai Sinetron Unggulan Hadir Seperti Ikatan Cinta

Bagaimana dengan spesifikasi Wuling Cortez CT Type S yang digadang-gadang mampu bersaing dengan MPV lainnya? Simak penjelasannya di sini.

Halaman:

Editor: Rezky Putri Harisanti

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x