Liverpool Gusur Leicester City dari Peringkat Ketiga, Setelah Sudahi Tren Positif West Ham

- 1 Februari 2021, 20:49 WIB
Pemain Liverpool rayakan kemenangan atas West Ham.
Pemain Liverpool rayakan kemenangan atas West Ham. /Twitter Liverpool FC.

MEDIA BLITAR – Liverpool sukses naik peringkat ketiga klasemen sementara Liga Inggris setelah menyudahi tren positif West Ham dengan skor 3-1 dalam laga pekan kedua puluh satu Liga Inggris di Stadion Olimpiade London, pada Minggu, 31 Januari 2021.

Tiga gol kemenangan Liverpool dicetak masing-masing oleh dua hol Mohamed Salah (57’) (68’) dan gol Georginio (84’). Sedangkan gol balasan West Ham, diciptakan oleh Craig Dawson pada menit ke-87.

Dengan kemenangan tersebut, membuat Liverpool merangsek naik ke peringkat ketiga klasemen sementara Liga Inggris dengan mengumpulkan 40 poin, selain itu mereka juga menggusur Leicester City yang kalah pada pertandingan yang lebih awal.

Baca Juga: Makin Glowing, Cimoy Montok Siap Rebut Rizky Billar dari Lesti Kejora

Sedangkan West Ham, harus merelakan enam rentetan laga tidak terkalahkan, empat kemenangan beruntun dan dua kali imbang. West Ham saat ini, menempati peringkat kelima dengan mengumpulkan 35 poin.

Posisi West Ham saat ini, terancam disalip oleh Tottenham Hotspur yang akan bermain dalam laga selanjutnya.

Pada laga ini, Juergen Klopp yang bermain tanpa satu bek senior menyusul cederanya Joel Matip mendapat masalah tambahan lantaran Sadio Mane cedera dan bahkan tidak tercantum dalam skuad untuk laga melawan West Ham.

Baca Juga: Kamu Senang Shopping? Coba Cari Tahu Tipe yang Manakah Kamu

Dengan absennya Mane, lini depan Liverpool terasa kehilangan serangan, akan tetapi ketika Juergen Klopp memilih mengistirahatkan Roberto Firmino demi memberi kesempatan bagi Divock Origi serta Xherdan Shaqiri.

Halaman:

Editor: Rezky Putri Harisanti

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x