Kena Prank Lagi! Pemerintah Umumkan BBM Resmi Naik, Berlaku Mulai Hari Ini 3 September Pukul 14.30

- 3 September 2022, 14:57 WIB
Ilustrasi Pertamina dan BBM - Kena Prank Lagi! Pemerintah Umumkan BBM Resmi Naik, Berlaku Mulai Hari Ini 3 September Pukul 14.30
Ilustrasi Pertamina dan BBM - Kena Prank Lagi! Pemerintah Umumkan BBM Resmi Naik, Berlaku Mulai Hari Ini 3 September Pukul 14.30 /PERTAMINA

MEDIA BLITAR – Isu gonjang-ganjing terkait harga BBM naik sejak beberapa pekan terakhir rupanya bukanlah isapan jempol belaka.

Masyarakat yang sebelumnya sempat kena prank, kini hal tersebut menjadi nyata mulai hari ini Sabtu, 3 September 2022.

Hal ini secara resmi langsung disampaikan oleh Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo, dalam konferensi pers di Istana Merdeka.

Baca Juga: Update Daftar Harga Terbaru BBM di Seluruh Wilayah Indonesia per 1 September 2022

Presiden mengumumkan kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM) mulai dari Pertalite, Solar, dan Pertamax. 

Harga terbaru BBM bersubsidi dan non-subsidi itu mulai berlaku pada hari ini, Sabtu 3 September 2022 pukul 14.30 WIB.

"Saat ini pemerintah membuat keputusan dalam situasi yang sulit. Ini adalah pilihan terakhir pemerintah yaitu mengalihkan subsidi BBM sehingga harga beberapa jenis BBM akan mengalami penyesuaian," ujar Jokowi seperti dikutip MediaBlitar dalam channel youtube Sekretariat Presiden.

Baca Juga: Profil Biodata Agung Budi Maryoto, Lengkap Pendidikan-Karir: Umumkan 6 Tersangka Kasus Brigadir J

Arifin Tasrif selaku Menteri ESDM pun menjabarkan penyesuaian harga BBM terbaru mulai sore nanti yakni sebagai berikut:

1. Harga Pertalite dari Rp 7.650 per liter menjadi Rp 10.000 per liter

Halaman:

Editor: Arini Kumalasari

Sumber: YouTube Sekertariat Presiden


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x