Kapan BLT Minyak Goreng 2022 Rp300 Ribu Cair? Simak Penerima, Jadwal Pembagian dari Jokowi

- 1 April 2022, 20:44 WIB
Kapan BLT Minyak Goreng 2022 Rp300 Ribu Cair?Simak Penerima, Jadwal Pembagian dari Jokowi
Kapan BLT Minyak Goreng 2022 Rp300 Ribu Cair?Simak Penerima, Jadwal Pembagian dari Jokowi / Antara/Rahmad/

MEDIA BLITAR - Ketahui jadwal pembagian BLT minyak goreng 2022, kapan cair hingga siapa saja kriteria jadi penerima bantuan sosial tersebut.

Presiden Jokowi melalui pemerintah akan menyalurkan Bantuan Langsung Tunai (BLT) minyak goreng yang disiarkan secara resmi melalui laman resmi Setkab pada Jumat, 1 April 2022.

Besaran nilai BLT minyak goreng Rp300 ribu akan diberikan dengan langsung atau senilai Rp100 ribu setiap bulan.

Baca Juga: BREAKING NEWS! Hasil Sidang Isbat Tetapkan 1 Ramadhan atau Awal Bulan Puasa Hari Minggu

Pembagian bantuan minyak goreng kepada penerima bukan berangsur melainkan secara langsung Rp300 ribu.

Lantas kapan BLT minyak goreng 2022 cair? Jokowi menjelaskan bahwa bantuan ini cair pada bulan April, Mei dan Juni 2022 secara langsung.

"Pemerintah akan memberikan bantuan tersebut untuk tiga bulan sekaligus, yaitu April, Mei, dan Juni yang akan dibayarkan di muka pada bulan April 2022 sebesar Rp 300.000,” kata Jokowi.

Baca Juga: Menu Sahur Anti Ribet Cukup 10 Menit, Resep Krim Ayam Jagung ala Devina Hermawan

Berikut ini syarat penerima BLT minyak goreng 2022:

Halaman:

Editor: Arini Kumalasari

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x