RSUP Dr. Sardjito Sampaikan Klarifikasi Terkait Kurangnya Oksigen, Simak Selengkapnya

- 7 Juli 2021, 06:57 WIB
RSUP Dr. Sardjito Sampaikan Klarifikasi Terkait Kurangnya Oksigen, Simak Selengkapnya
RSUP Dr. Sardjito Sampaikan Klarifikasi Terkait Kurangnya Oksigen, Simak Selengkapnya /pexels/

Baca Juga: Arief Harsono Pendiri Samator Group Tutup Usia, Hermanto Tanoko: Selamat Jalan Bapak Oksigen Indonesia

Di poin nomer tiga, pihak RSUP Dr. Sardjito juga mengklarifikasi terkait jumlah pasien yang meninggal dunia.

‘Pasien yang meninggal setelah pukul 20.00 WIB atau pasca oksigen liquid central habis sebanyak 33 orang. Kematian tersebut tidak serta merta terjadi akibat tidak tersuplainya oksigen dalam perawatan, namun dikarenakan kondisi sakitnya memang berat…,’.

Dan di poin nomer empat, RSUP Dr. Sardjito memberikan himbauan kepada masyarakat agar lebih taat dan bijak dalam menghadapi pandemi Covid-19.

‘Kami menghimbau kepada masyarakat agar memahami dan menyikapi kondisi bencana Covid-19 ini dengan bijak, serta saling bersatu padu untuk mencari jalan penyelesaian terbaik…,’.

Begitulah kurang lebih isi surat klarifikasi yang dikeluarkan pihak RSUP Dr. Sardjito.

Baca Juga: Sempat Gunakan Selang Oksigen, Arafah Bongkar Kondisi Terkini dari Penyanyi Fatin Shidqia

Diharapkan dengan adanya klarifikasi ini, masyarakat bisa lebih bijak menanggapi berita yang ada dan tidak mudah menerima kabar hoaks.***

Halaman:

Editor: Farra Fadila

Sumber: Instagram @rssardjito_official


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah