10 Juta Dosis Bahan Baku Vaksin Covid-19 Mendarat di Indonesia

- 2 Maret 2021, 20:50 WIB
Ilustrasi vaksinasi.
Ilustrasi vaksinasi. /Pixabay/fernando zhiminaicela

Sebelumnya, pemerintah telah mendatangkan vaksin baik bahan baku maupun jadi. Kedatangan kali ini merupakan yang kelima.

Kedatangan pertama dan kedua merupakan vaksin jadi sebanyak 1,8 juta dan 1,2 juta dosis.

Baca Juga: Setelah 11 Tahun Menikah, Artis Wulan Guritno Gugat Cerai Suaminya Adilla Dimitri

Kedatangan ketiga dan keempat adalah bahan baku yang masing-masing sebanyak 15 juta dan 10 juta dosis.

Pemerintah masih menunggu kedatangan beberapa vaksin yang lain. Vaksin yang ditunggu bukan berasal dari perusahaan Sinovac.

Baca Juga: Tak Ada yang Tahu, Selama Ini Nia Ramadhani Alami Kondisi Sakit yang Amat Serius

Melainkan dari platform yang berbeda seperti Pfizer, AstraZeneca, serta Novavax.

Semua vaksin tersebut diharapkan memenuhi kebutuhan vaksinasi seluruh masyarakat di Indonesia.

“Kesemua vaksin tersebut akan memenuhi kebutuhan vaksinasi seluruh masyarakat Indonesia sebanyak 186 juta penduduk Indonesia,” imbuhnya***

Halaman:

Editor: Annisa Aprilya Putri

Sumber: YouTube Sobat Dosen


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x