Peristiwa 9/11: Tragedi Runtuhnya Gedung WTC 11 September 2001, Inilah 8 Fakta yang Terkuak

- 1 September 2022, 20:11 WIB
Peristiwa 9/11: Tragedi Runtuhnya Gedung WTC 11 September 2001, Inilah 8 Fakta yang Terkuak
Peristiwa 9/11: Tragedi Runtuhnya Gedung WTC 11 September 2001, Inilah 8 Fakta yang Terkuak /Pixabay/12019

4. Jumlah Korban Tewas Mencapai 3.000 Jiwa

Peristiwa 9/11 yang terjadi di Amerika Serikat ini merupalan salah satu serangan yang terburuk dalam sejarah AS.

Akibat dari serangan 11 September waktu itu, menyebabkan sebanyak 3.000 orang kehilangan nyawa, dan tak kurang dari 6.000 orang lainnya luka-luka.

Korban yang meninggal dunia tersebut merupakan warga Amerika Serikat dan warga negara lainnya.

Baca Juga: Spoiler Film One Piece Red: Sinopsis hingga Pengisi Suara Karakternya

5. Perlu Waktu 9 Bulan untuk Membersihkan Puing-Puing

Waktu untuk melakukan kegiatan penyelamatan dan evakuasi puing-puing gedung tersebut terjadi selama 9 bulan.

Karema berat total dari puing-puing tersebut adalah 1,8 juta ton, membuat proses menjadi berjalan lama.

6. Investigasi Terbesar FBI

Investigasi atas serangan 9/11 yang dilakukan oleh FBI tersebut diberi kode "PENTTBOM."

Halaman:

Editor: Farra Fadila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x