Drama The Sound of Magic yang Diadaptasi pada Cerita Webtoon hingga Pemeran dan Tanggal Perilisannya

- 12 April 2022, 18:38 WIB
Drama The Sound of Magic yang Diadaptasi pada Cerita Webtoon Hingga Pemeran dan Tanggal Perilisannya
Drama The Sound of Magic yang Diadaptasi pada Cerita Webtoon Hingga Pemeran dan Tanggal Perilisannya /instagram.com/ netflixkr

MEDIA BLITAR – The Sound of Magic merupakan drama terbaru Netflix yang akan segera tayang dalam beberapa bulan kedepan.

Baru-baru ini dalam unggahan akun Instagram Netflix Korea, menampilkan poster dan trailer drama The Sound of Magic.

Dalam poster tersebut, menampilkan 3 aktor dan aktris seperti Ji Chang Wook, Choi Sung Eun, dan Hwang In Yeop di sebuah taman.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Aries Besok Rabu, 13 April 2022: Jangan Emosi Esok Hari, Luangkan Waktu untuk Kencan Pertama

3 aktor dan aktris itu berperan sebagai, Lee Eul sebagai pesulap misterius (Ji Chang Wook), Yoon Ai sebagai seorang murid sekolah yang kehilangan mimpinya (Choi Sung Eun), dan Na II Deung sebagai seorang siswa kawan dari Yoon Ai (Hwang In Yeop)

Drama itu diadaptasi dari cerita Webtoon, berjudul ‘Annarasumarana’ karya Ha II Kwon yang serialkan di Naver Webtoon pada tahun 2010.

Baca Juga: Kolaborasi Magic Danar Widianto dan Fiersa Besari di X Factor Indonesia 202, Bikin Juri Terpukau

Sinopsis drama The Sound of Magic:

Drama genre musik fantasi ini, bercerita tentang pesulap misterius Lee Eul (Ji Chang Wook), dan secara tiba-tiba muncul dihadapan seorang gadis Yoon Ai (Choi Sung Eun).

Halaman:

Editor: Arini Kumalasari

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x