Peran Lee Min Ho dalam Drama Pachinko Tuai Kritikan, Kenapa?

- 12 April 2022, 14:06 WIB
Peran Lee Min Ho dalam Drama Pachinko Tuai Kritikan, Kenapa?
Peran Lee Min Ho dalam Drama Pachinko Tuai Kritikan, Kenapa? /Tangkapan layar KBIZoom

MEDIA BLITAR - Belakangan drama Pachinko menjadi senter dan perbincangan publik lantaran diperankan oleh aktor ternama Lee Min Ho.

Kharisma Lee Min Ho yang merupakan salah satu aktor tampan asal Korea Selatan tersebut mampu membuat setiap drama yang ia bintangi menjadi populer.

Namun, dalam drama Pachinko yang menerima banyak pujian dari berbagai media, peran Lee Min Ho menuai kritikan.

Baca Juga: Biodata Lengkap Ade Armando, Dosen UI yang Jadi Korban Demo 11 April 2022: Keturunan-Pendidikan

Dilansir Media Blitar dari laman KBIZoom pada 12 April 2022, peran Lee Min Ho telah banyak memiliki perubahan dari karakter-karakter sebelumnya yang pernah ia perankan, namun hasil dari perannya masih belum terlalu positif.

Dalam drama Pachinko, Lee Min Ho berperan sebagai Han Su yang merupakan awal baru dalam karier aktingnya.

Demi mendapatkan peran tersebut, Lee Min Ho rela pergi untuk mengikuti casting. Dalam Pachinko Lee Min Ho melakukan adegan panas, kemiskinan hingga menjadi penjahat.

Baca Juga: Hyun Bin dan Son Ye Jin Honeymoon di Amerika Serikat, Tak Pakai Cincin Nikah?

Pada awal drama tersebut, penonton berhasil dibuat terkesima dan terkesan dengan Lee Min Ho yang memerankan sosok seorang pria yang telah melalui banyak hal.

Halaman:

Editor: Farra Fadila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x