5 Fakta-fakta Menarik Mikasa Ackerman di Anime Attack on Titan, Salah Satunya Berjuang untuk Rakyat

- 4 April 2022, 16:25 WIB
fakta Menarik Mikasa Ackerman di Anime Attack on Titan, Salah Satunya Berjuang untuk Rakyat
fakta Menarik Mikasa Ackerman di Anime Attack on Titan, Salah Satunya Berjuang untuk Rakyat /Twitter/@AoTWiki

Selain itu, Mikasa Ackerman karakter yang setia dan dapat dibuktikan, bahwa ia meminjamkan senjata kepada Eren saat perang melawan titan dinding.

Di sisi lain Mikasa pernah diangkat sebagai ratu, namun ia malah menolak segala kemewahan, agar Mikasa bisa hidup bersama teman-temannya tanpa memandang fisik.

Baca Juga: Penyebab Valerie Tereliminasi dari MasterChef Indonesia Season 9, Begini Jawaban Menohok Chef Renatta

5. Mikasa merupakan bagian dari keluarga kerajaan Hizuru

Selain itu, ketika Mikasa Ackerman bertemu dengan keluarga Azumabito yang mulai mengetahui, bahwa nenek moyangnya merupakan bagian dari keluarga kerajaan Hizuru yang menetap di Pulau Paradis dipimpin oleh Raja Fritz.

Hal tersebutlah membuat Mikasa menjadi pewaris tunggal takhta kerajaan Hizuru, karena karakternya sangat literal dan figuratif.

Itulah beberapa fakta-fakta menarik dari Mikasa Ackerman di anime Attack on Titan yang perlu diketahui bagi penggemar.***

Halaman:

Editor: Farra Fadila

Sumber: CBR


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah