JADWAL ACARA TV RCTI KAMIS 13 MEI 2021:Lebaran Bersama Doraemon, Si Doel The Movie, dan Ikatan Cinta

- 13 Mei 2021, 07:00 WIB
CUPLIKAN Film Si Doel The Movie.*
CUPLIKAN Film Si Doel The Movie.* /Themoviedb/

MEDIA BLITAR – RCTI yang sebagai salah satu stasiun televisi swasta terkenal dan terbesar di Indonesia kembali menghadirkan sejumlah acara menarik serta berkualitas untuk menemani dan menghibur masyarakat kembali menjalani aktivitas pada hari raya Lebaran Idul Fitri 1422 H Kamis ini.

Pada Kamis 13 Mei 2021 ini, penonton RCTI akan kembali dihibur dengan sejumlah acara pilihan untuk menemani hari lebaran Idul Fitri dimulai dari berita terkini, Infotainment, acara hiburan, berbagai sinetron unggulan seperti Ikatan Cinta, dan sinetron religi.

Pada Kamis pagi ini, RCTI akan menghadirkan kembali berbagai acara seperti kemarin dimulai dari Seputar iNews Pagi, Sergap, Shalat Idul Fitri, Go Spot, Doraemon Movie, dan Silet sampai menjelang siang hari.

Baca Juga: 1 Syawal 1442 H, Idul FItri 2021 Jatuh pada Kamis, 13 Mei 2021, Jangan Lupa Kirim-kirim Pesan ke Sanak Saudara

Siangnya sederet acara akan hadir menemani pemirsa stasiun televisi RCTI maerayakan hari raya Lebaran Idul Fitri dimulai dari acara berita terkini Seputar Inews Siang Live, Si Doel The Movie yang menemani penonton hingga Kamis sore hari.

Untuk acara Kamis sore sampai malam hari, RCTI kembali menghadirkan sinetron unggulan, yaitu Preman Pensiun dan sinetron Putri Untuk Pangeran.

Malamnya, program acara Sinetron terbaik Ikatan Cinta dan dua sinetron religi Amanah Wali dan Dunia Terbalik kembali menutup berbagai acara RCTI di hari raya Lebaran idul Fitri 1422 H.

Baca Juga: Sambil Pasang Wajah Santai, Chef Arnold: Kalian Ternyata Suka Drama Masak Settingan

Tayangan Ikatan Cinta merupakan program sinetron unggulan dari RCTI dan menjadi yang terbaik dalam waktu 15 tahun terakhir ini.

Berikut ini jadwal acara televisi RCTI pada hari Kamis 13 Mei 2021:                              

Halaman:

Editor: Ninditoo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah