Jelang Laga Lawan As Roma, Dua Pemain dan Tiga Anggota Staf Ac Milan Dinyatakan Positif Covid-19

- 26 Oktober 2020, 20:15 WIB
Foto Pemain Ac Milan/Twitter/@gigiodonna1
Foto Pemain Ac Milan/Twitter/@gigiodonna1 /

Kiper Timnas Italia tersebut selalu menjadi pemain inti dan turut membantu Ac Milan memuncaki peringkat pertama klasemen sementara dengan rekor sempurna sejauh ini.

Hal ini menjadi pukulan berat bagi Ac Milan jelang laga lawan As Roma dini hari nanti. Kemungkinan besar posisinyya akan digantikan sementara oleh Ciprian Tatarusanu.

Selain itu kakak kandungnya Antonio Donnarumma juga siap diturunkan apabila dibutuhkan.

Baca Juga: CEK FAKTA: Benarkah Paul Pogba Mundur dari Timnas Perancis?

Baca Juga: Pengajuan BLT UMKM atau BPUM Kabupaten Blitar Masih Dibuka, Rp2,4 Juta Menanti Anda

Sedangkan pemain muda berbakat Jens Petter Hauge sendiri sedang onfire setelah mencetak gol pada pertandingan sebelumnya saat melawan Celtic.***

Halaman:

Editor: Rezky Putri Harisanti

Sumber: acmilan.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x