Prediksi Iran vs Lebanon Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia 2022: Line Up, Skor, Head to Head, Jadwal Kick-off

- 28 Maret 2022, 07:46 WIB
Prediksi Iran vs Lebanon Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia 2022: Line Up, Skor, Head to Head, Jadwal Kick-off/REUTERS/
Prediksi Iran vs Lebanon Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia 2022: Line Up, Skor, Head to Head, Jadwal Kick-off/REUTERS/ /

MEDIA BLITAR – Pertandingan antara Iran vs Lebanon akan segera tersaji dalam lanjutan Kualifikasi Pra-Piala Dunia Zona Asia 2022. Laga keduanya akan berlangsung di Stadion Imam Reza di Masyhad pada Selasa 29 Maret 2022.

Live streaming bentrokan Iran vs Lebanon bisa kamu saksikan melalui siaran langsung RCTI+ yang akan kick-off pada pukul 18.30 WIB sore.

Iran dan Lebanon akan memperebutkan tiga poin pada kualifikasi Piala Dunia 2022 kali ini.

Baca Juga: Profil Ozge Torer Pemeran Bala Hatun Istri Pertama Osman Bey Dalam Drama Turki Kurulus Osman Season 2

Tuan rumah telah mengamankan tempat mereka di Piala Dunia FIFA 2022, setelah tetap konsisten berada di posisi dua teratas Grup A.

Mereka duduk di posisi kedua dengan 22 poin dan memiliki keunggulan 13 poin atas Uni Emirat Arab yang berada di posisi ketiga yang hanya punya satu kesempatan pertandingan untuk mengalahkan Iran.

Sementara itu, Libanon duduk di tempat kelima dengan enam poin. Mereka memiliki peluang luar untuk finis di posisi ketiga dan maju ke playoff dengan syarat berhasil mengamankan poin telak dan kedua tim di atas mereka sama-sama kalah.

Tim tamu datang ke pertandingan ini dengan kekalahan 3-0 dari Suriah di kendang. Di sisi lain, Iran baru saja kalah 2-0 di kandang Korea Selatan. Son Heung-Min dan Kim Young-Gwon mencetak gol di untuk membantu Taegeuk Warriors yang ingin meraih poisi teratas.

Baca Juga: Jadwal Final Play-off Piala Dunia Zona Eropa: Portugal Sangat Diunggulkan, Swedia Masih Fivety-fivety

Halaman:

Editor: Farra Fadila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x