Capai Rekor Terlama! Ini Dia Sosok Kurniahu Gideon, Pelatih sekaligus Ayah Marcus Gideon The Minions

- 28 November 2021, 10:28 WIB
Capai Rekor Terlama! Ini Dia Sosok Kurniahu Gideon, Pelatih sekaligus Ayah Marcus Gideon The Minions
Capai Rekor Terlama! Ini Dia Sosok Kurniahu Gideon, Pelatih sekaligus Ayah Marcus Gideon The Minions /Antara/

MEDIA BLITAR - Ketangguhan The Minions di rangking satu dunia tidak diragukan lagi. Apalagi, keduanya mencapai rekor terlama selama 4 tahun menduduki posisi tersebut. Tentunya, peran dibalik kesuksesan Marcus Gideon ada seorang pelatih handal yang membuatnya setenar sekarang.

Tidak hanya menduduki posisi paling lama, pasangan Kevin Sanjaya di sektor ganda putra tersebut memiliki banyak gelar.

Bahkan, ganda putra dunia asal Korea Selatan yakni, Lee Yong Dae kalah telak terhadap permainan the minions dikalahkan telak dengan 8 kemenangan turnamen baik Olimpiade maupun super series.

Baca Juga: Belum Terkalahkan! Rajai Ganda Putra Dunia 4 Tahun, Siapa Sosok Dibalik Kesuksesan Marcus Gideon The Minions?

Tentu saja, kemenangan Marcus Gideon pasangan Kevin Sanjaya ini bukan kemenangan pribadi semata. Lantaran keduanya juga memboyong Piala Thomas 2020 selama 19 tahun.

Tidak hanya itu, berbagai jenis gelar bergengsi juga diperolehnya diantaranya, 17 kali juara, medali perak sea games, 2 runner up BWF World Tour, 11 juara, 3 juara Grand Prix dan masih banyak lagi.

Baca Juga: Balas Dendam The Minions, Hoki/Kobayashi jadi Lawan Kuat di Final Indonesia Open 2021

Dikutip Media Blitar dari Halo Youth pada 9 November 2021, sosok tersebut adalah Ayah Marcus Gideon yakni, Kurniahu Gideon. Ternyata, sosok ayah Marcus adalah legenda di dunia bulu tangkis dan sering malang melintang di dunia itu semasa muda.

Pada mulanya, Marcus Fernaldi Gideon untuk pertama kali ikut latihan di klub sebelum berpindah ke PB Tangkas dan Pelatnas. Sosok Kurniahu Gideon adalah salah satu pemain unggulan tanah air seangkatan dengan Liem Swie King. Meskipun memiliki prestasi tidak terlalu bersinar seperti sang anak. Namun, Kurniahu Gideon tetap pemain bulu tangkis andalan.

Baca Juga: Hasil Semifinal Indonesia Open 2021: The Minions dan Greysia Polii/Apriyani Rahayu Lolos Final, Jojo Tak Berku

Halaman:

Editor: Farra Fadila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah