Segera Cek! Hasil Pengumuman Seleksi Kartu Prakerja Dapat Dilihat Dengan Cara Berikut

- 8 November 2020, 17:51 WIB
Foto tangkap layar login dashboard Prakerja
Foto tangkap layar login dashboard Prakerja /prakerja.go.id/

 

MEDIA BLITAR - Kartu Prakerja adalah program pengembangan kompetensi berupa bantuan biaya yang ditujukan untuk pencari kerja, pekerja ter-PHK atau pekerja yang membutuhkan peningkatan kompetensi.

Pemerintah tekah resmi membuka Program Kartu Prakerja Gelombang 11 pemerintah sejak Senin 2 November 2020. Pengumuman resminya Kartu Prakerja dimulai setelah terdapat unggahan gambar akun Instagram Kartu Prakerja 2 November 2020.

Baca Juga: Apa Arti Sedang Dievaluasi Kartu Prakerja Gelombang 11? Ini Tanda Fix Anda Lolos Seleksi

Dilansir dari instagram resmi Kartu Prakerja @prakerja.go.id 2 November 2020, dalam Akun Prakerja tersebut terdapat unggahan sebuah gambar atau foto bertuliskan “Gelombang 11 Telah dibuka!”

Program Kartu Prakerja untuk sementara waktu akan diprioritaskan bagi pekerja/buruh yang dirumahkan maupun pelaku usaha mikro dan kecil yang terdampak penghidupannya akibat pandemi Covid-19.

Baca Juga: Menang Pilpres AS, Jokowi Ucapkan Selamat Kepada Joe Biden Atas Kemenangannya

Baca Juga: Pendaftaran CPNS 2021 Dibuka Bulan Maret untuk 1 Juta Kouta

Pada gelombang 11 kali ini pemerintah membatasi pendaftaran Kartu Prakerja selama 3 hari sehingga akan berakhir pada 4 November 2020.

Halaman:

Editor: Annisa Aprilya Putri

Sumber: prakerja.go.id Instagram @prakerja.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x