Rekomendasi Film Bertema Kepahlawanan untuk Merayakan Hari Pahlawan 10 November 2020

- 10 November 2020, 12:11 WIB
Film Soekarno
Film Soekarno //IMDB.

Sementara itu, film kedua (Darah Garuda) berlatar tahun 1947 saat terjadi agresi militer Belanda dan film terakhir mengajak penonton untuk bertualang mengikuti perjalanan kelompok gerilya ke Bali.

Baca Juga: PRMN Sahabat UMKM, MEDIA BLITAR Siap Bantu Promosi dan IKLAN GRATIS Bagi Pelaku Usaha di Blitar Raya

  1. Soegija

Film Soegija yang rilis pada 2012 ini mengisahkan tentang perjuangan Uskup Albertus Soegijapranata SJ yang berdurasi 2 jam.

Film ini berlatar kehidupan Sang Uskup pada 1940 hingga 1949 yang merupakan masa Monsinyur Albertus Soegijapranata SJ diangkat menjadi Uskup hingga perang kemerdekaan berakhir.

Tokoh Albertus Soegijapranata diperankan dengan apik oleh Nirwan Dewanto sehingga film ini sangat layak untuk ditonton.

Film yang disutradarai oleh Garin Nugroho ini mendapatkan rating 6,2/10 dari IMDb.

Baca Juga: Timnas U-19 Mengalami Perkembangan Positif Pada Program Latihan Virtual Home Training

  1. Sang Kiai

Film yang diangkat dari kehidupan KH Hasyim Asy’ari ini disutradarai oleh Rako Prijanto yang rilis pada 2013.

Sang Kiai berkisah tentang KH Hasyim Asy’ari yang ikut dalam perjuangan mempertahankan kemerdekaan.

Baca Juga: Samsung Galaxy M21s Rilis, Berikut Spesifikasi dan Perbedaan dengan Pendahulunya

Halaman:

Editor: Annisa Aprilya Putri

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x