Bangga! 10 Warisan Budaya Indonesia di Akui UNESCO Viral di TikTok, Pencak Silat hingga Reog Ponorogo Masuk?

- 24 November 2023, 20:23 WIB
Bangga! 10 Warisan Budaya Indonesia di Akui UNESCO Viral di TikTok, Pencak Silat hingga Reog Ponorogo Masuk?
Bangga! 10 Warisan Budaya Indonesia di Akui UNESCO Viral di TikTok, Pencak Silat hingga Reog Ponorogo Masuk? /Kemenlu.go.id

MEDIA BLITAR - Indonesia adalah negara yang kaya akan warisan budaya dari nenek moyang. Beberapa dari warisan budaya ini bahkan telah diakui sebagai warisan budaya dunia oleh Organisasi Pendidikan, Ilmu Pengetahuan dan Kebudayaan PBB (UNESCO) viral di TikTok. Apakah Reog Ponorogo masuk?

Banyak dari warisan budaya dari Indonesia menajdi jujugan para wisatawan domestik maupun asing untuk menghabiskan waktu liburan bersama keluarga. Lalu warisan budaya Indonesia apa saja yang diakui oleh dunia.

Baca Juga: Gibran Rakabuming Raka Kuliah Pendidikan apa? Cek Biodata Profil Anak Presiden Jokowi Viral TikTok: Umur, Asal

10 Warisan Budaya Indonesia yang Diakui Indonesia

Berikut adalah daftar 10 warisan budaya Indonesia yang diakui dunia oleh UNESCO.

1. Pencak Silat

Pencak Silat adalah seni bela diri tradisional Indonesia yang sudah ada sejak zaman dahulu kala. Tradisi ini berasal dari Jawa Barat dan Sumatera Barat, dan kini telah berkembang di berbagai daerah di tanah air.

Pencak Silat diakui sebagai warisan budaya dunia oleh UNESCO pada tanggal 12 Desember 2019. Kejuaraan Pencak Silat tingkat internasional pertama kali diadakan pada SEA Games ke-14 tahun 1987.

2.Batik

Batik merupakan hasil karya bangsa Indonesia yang menggabungkan seni dan teknologi. Batik sebagai warisan budaya dunia diakui oleh UNESCO pada tanggal 2 Oktober 2009.

Baca Juga: Siapa Pacar Baru Nadya Mustika Mantan Istri Rizky 2R? Cek Biodata Profil Iqbal Fitrah Rosadi Viral di TikTok

Halaman:

Editor: Ludvia Tria Fitriani


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x