Ngakak, Ternyata ini 4 Macam Arti Kata Pragos Meme dalam Bahasa India dan Gaul Viral di TikTok, Mau Ikutan?

- 29 Mei 2023, 08:27 WIB
Ngakak, Ternyata ini 4 Macam Arti Kata Pragos Meme dalam Bahasa India dan Gaul Viral di TikTok, Mau Ikutan?
Ngakak, Ternyata ini 4 Macam Arti Kata Pragos Meme dalam Bahasa India dan Gaul Viral di TikTok, Mau Ikutan? /Tangkapan layar IG. Ngakakvids/

MEDIA BLITAR - Saat ini banyak bermunculan berbagai kata gaul yang menjadi trend anak muda jaman now. salah satu kata yang viral di TikTok dan banyak dicari artinya yakni, pragos.

Memang kaum milenial seringkali membuat berbagai trend baru dan unik yang kemudian menjadi viral di berbagai media sosial. Perlu diketahui, terdapat banyak macam arti kata pragos meme dalam bahasa India dan bahasa gaul.

Pada mulanya, kata pragos menjadi viral dan banyak digunakan para netizen bermula muncul di media sosial TikTok yang sering membuat trend baru.

Baca Juga: TikTok Uji Coba Chatbot AI, Tidak Mau Kalah dari Google, Simak Berikut!

Kata tersebut mulai dikenal karena sebuah cuplikan adegan pada sebuah film animasi asal India, negara yang berada di Asia Selatan viral diperbincangkan.

Film animasi ini memang seringkali menjadi tontonan menarik bagi anak-anak berjudul Little Krishna. Dalam adegan film itu, Little Krishna tengah bercakap-cakap dengan seorang bocah yang merupakan jelmaan dari raksasa bernama Pralambasura.

Pada cuplikan tersebut dikisahkan apabila Pralambasura berkeinginan untuk menghabisi Krishna. Maka dari itu dirinya menyamar menjadi seorang boca desa yang memiliki kulit gelap ciri khas orang India.

Baca Juga: Chord Gitar dan Lirik Lagu Cupid Twin Version - FIFTY FIFTY: I'm Feeling Lonely, Lagu Viral di TikTok

Halaman:

Editor: Ludvia Tria Fitriani

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x