5 Rekomendasi Drakor Genre Romantis-Komedi, Cocok Ditonton di Akhir Pekan dan Hari Valentine

- 3 Februari 2023, 21:30 WIB
5 Rekomendasi Drakor Genre Romantis-Komedi, Cocok Ditonton di Akhir Pekan dan Hari Valentine
5 Rekomendasi Drakor Genre Romantis-Komedi, Cocok Ditonton di Akhir Pekan dan Hari Valentine /allkpop

MEDIA BLITAR – Ada apa sajakah drakor genre romantis-komedi? Berikut rekomendasi drakor lengkapnya.

Berbagai genre romantis, komedi, hingga drama, sudah dapat ditonton di akhir pekan dan Hari Valentine yang tayang di berbagai platform streaming.

Diantaranya adalah The Heavenly Idol, My Girlfriend is Gumiho, Call It Love, Crash Landing on You, dan Descendants of The Sun.

Agar semakin seru ditonton, kamu dapat menonton drama tersebut bersama teman, keluarga, atau orang tersayang di akhir pekan atau Hari Valentine. Simak berikut sinopsis drakornya:

Baca Juga: Drama Cerai Pengacara, LINK NONTON Drakor Strangers Again Streaming Full Episode 1-6 Sub Indo Online VIKI-ENA

1. The Heavenly Idol

Aktor drama Business Proposal, Kim Min-kyu kembali tampil dalam drama genre fantasi, berjudul The Heavenly Idol.

Di drama The Heavenly Idol, Kim Min-kyu berperan sebagai seorang pendeta kharismatik yang memiliki kekuatan supranatural, dan dia ternyata bangun dalam tubuh seorang anggota grup idol Wild Animal bernama Yeon-woo.

Wild Animal diceritakan tengah menghadapi akhir dari popularitas mereka, hingga akhirnya penampilan pendeta yang kocak dan unik menghidupkan kembali grup idol tersebut.

Halaman:

Editor: Farra Fadila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x