Profil Agil Nuruz Zaman, Ketua Umum PP IPNU Terpilih 2022-2025: Segudang Pengalaman

- 16 Agustus 2022, 19:30 WIB
Profil Agil Nuruz Zaman, Ketua Umum PP IPNU Terpilih 2022-2025: Segudang Pengalaman
Profil Agil Nuruz Zaman, Ketua Umum PP IPNU Terpilih 2022-2025: Segudang Pengalaman /nu.or.id

Kemudian, pada putaran kedua pemilihan Ketua Umum IPNU, Agil kembali unggul. Putaran kedua ini diikuti 3 kandidat yaitu Agil (306 suara), Sulkifli Aziz (76 suara), dan Agus Suherman Tanjung (0 suara).

Agil Nuruz Zaman merupakan remaja kelahiran Demak, Jawa Tengah pada tanggal 26 Mei 1996.

Diketahui, Agil telah memulai khidmahnya di organisasi pelajar NU dari tingkat Pimpinan Ranting (PR) hingga Pimpinan Wilayah (PW) IPNU.

Baca Juga: PUBG MOBILE Gelar Rangkaian Fun Match untuk Ramaikan HUT RI Ke-77 Kemerdekaan Indonesia

Bahkan ia kini terpilih sebagai Ketua Umum PP IPNU masa khidmah 2022-2025.

Saat masih di tingkat Ranting, Agil sempat mendapatkan amanah sebagai Ketua PR IPNU Bogorame masa khidmat 2010-2012.

Kemudian ia juga sempat menjabat sebagai Komandan Dewan Koordinasi Cabang (DKC) Corps Brigade Pembangunan (CBP) Kabupaten Demak.

Lebih lengkapnya mengenai pengalaman organisasi Agil Nuruz Zaman adalah sebagai berikut.

Baca Juga: Sikapi Kasus Pencuri Cokelat Alfamart, Feisal Hamka: Alam Tidak Tuli, Keadilan Bisa Ditegakkan

- Ketua PR IPNU Bogorame masa khidmat 2010-2012,

Halaman:

Editor: Farra Fadila


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x