5 Perbedaan Ketara Money Heist Korea Joint Economic Area dan Money Heist Spanyol, Lebih Baik Nonton yang Mana?

- 1 Juli 2022, 09:07 WIB
5 Perbedaan Ketara Money Heist Korea Joint Economic Area dan Money Heist Spanyol, Lebih Baik Nonton yang Mana?
5 Perbedaan Ketara Money Heist Korea Joint Economic Area dan Money Heist Spanyol, Lebih Baik Nonton yang Mana? /Tangkap layar Netflix/

MEDIA BLITAR – Serial terbaru keluaran Netflix berjudul Money Heist yang berasal dari Spanyol adalah salah satu konten original Netflix yang sangat populer. Saking populernya, membuat industri film Korea Selatan berminat mengadaptasinya pada 2022.

Serial adaptasi yang bertajuk Money Heist Korea – Joint Economic Area tersebut sudah bisa kamu saksikan lewat layanan streaming Netflix mulai 24 Juni 2022.

Money Heist versi Korea merupakan remake dari versi Spanyol sehingga jalan cerita serta konfliknya terbilang sama.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Leo Hari Ini 1 Juli 2022: Kemampuan Tackling yang Baik, saatnya Wujudkan Impian!

Meski begitu, ada juga beberapa perbedaan yang dimiliki oleh versi Korea-nya. Perbedaan ini jugalah yang membuat Money Heist Korea terkesan lebih unik ketimbang versi orisinalnya.

Penasaran apakah ada perbedaan yang mencolok antara Money Heist Korea dengan versi Spanyol? Berikut penjelasannya. 

1. Latar Tempat

Yang pertama adalah latar tempat cerita kedua versi Money Heist tentunya saja berbeda. Dalam versi originalnya, latar tempat ceritanya berada di negara Spanyol karena memang merupakan serial produksi negara tersebut.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Cancer Hari ini 1 Juli 2022: Jangan Ngoyo, Saatnya Berdamai dengan Diri Sendiri

Halaman:

Editor: Arini Kumalasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x