Upin dan Ipin Asli Dikabarkan Meninggal, Serial Kartun asal Malaysia Nyatanya Jadi Hiburan Favorit

- 16 Januari 2022, 19:27 WIB
Upin dan Ipin Asli Dikabarkan Meninggal, Serial Kartun asal Malaysia Nyatanya Jadi Hiburan Favorit
Upin dan Ipin Asli Dikabarkan Meninggal, Serial Kartun asal Malaysia Nyatanya Jadi Hiburan Favorit /Instagram/@upinipinofficial

MEDIA BLITAR – Tokoh Upin Ipin asli dikabarkan meninggal dunia, rumor ini mencuat ketika beredar video penampakan kuburan dengan nama nisan kartun kembar tersebut.

Media sosial dihebohkan dengan video penampakan kuburan Upin dan Ipin yang diunggah oleh beberapa akun TikTok, salah satunya @abi_olank3110.

Dalam video tersebut menunjukkan dua kuburan dengan nisan Upin dan Ipin wafat pada 06-8-1995 tertulis secara jelas.

Tidak lama kemudian, video tersebut langsung viral jadi buah bibir hingga trending di Twitter.

Baca Juga: Inilah 12 Pengisi Suara Kartun Upin Ipin Asli: Ada Kak Ros, Opah, Mail, hingga Mei mei

Kebanyakan dari netizen menyangkut pautkan video penampakan kuburan itu dengan cerita serial kartun Upin Ipin.

Kabar meninggalnya Upin Ipin asli seolah menjawab pertanyaan kenapa kartun garapan Les’ Copaque Production ini tak kunjung lulus TK atau tidak berlanjut dewasa.

“Pantasen gak pernah gede, ternyata cerita berdasarkan khayalan opah 10 tahun lalu," tulis narasi @abi_alonk3110 sebagaiman dikutip MediaBlitar.com pada Minggu, 16 Januari 2022.

Baca Juga: Daftar 5 Penyerang Mengerikan untuk Timnas Indonesia Piala AFF 2022 U23, Shin Tae Yong Punya Banyak Opsi

Menurutnya cerita kartun Upin Ipin diambil dari kisah nyata nenek (Opah) yang dikembangkan menjadi animasi.

Halaman:

Editor: Nur Yasin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x