Pilihan Resep Olahan Daging Sapi, Dendeng Balado ala Chef Larasati Palupi

- 31 Juli 2020, 21:30 WIB
Resep Dendeng Balado
Resep Dendeng Balado /
  1. Rebus daging dengan bahan rebusan hingga empuk dengan menggunakan presto kurang lebih 30 menit
  2. Setelah berbunyi, angkat daging, potong sesuai selera, pipihkan dengan ulekan, tapi jangan sampai hancur
  3. Tambahkan sedikit air bekas rebusan dan bumbu marinasi, aduk rata kemudian diamkan selama 30 menit agar bumbu meresap
  4. Goreng daging dengan tingkat kematangan sesuai selera, angkat, sisihkan

Bumbu sambal balado :

  1. Ulek kasar cabai, bawang merah dan bawang putih. Jika dirasa agak susah untuk mengulek cabainya, bisa dengan di rebus setengah matang, kemudian di ulek, sisihkan
  2. Panaskan minyak goreng, masukkan bawang putih hingga wangi, masukan bawang merah dan cabai, tumis hingga cabai matang
  3. Masukkan sedikit air rebusan daging, kemudian masukkan garam dan kaldu
  4. Setelah air sat, masukkan cuka, cicip rasa, angkat cabai balado dan aduk rata dengan daging empal yang sudah di goreng

Dendeng Balado siap di sajikan.***

Halaman:

Editor: Ninditoo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x