Catat Tanggalnya! Jadwal Puasa Ayyamul Bidh Januari 2023: Lengkap Dengan Bacaan Niatnya

- 1 Januari 2023, 10:20 WIB
Puasa Ayyamul Bidh juga pernah diwasiatkan khususnya kepada sahabat Abu Hurairah.
Puasa Ayyamul Bidh juga pernah diwasiatkan khususnya kepada sahabat Abu Hurairah. /Freepik

Bacaan niat Puasa Ayyamul Bidh:

Pelaksanaan puasa ayyamul bidh serupa dengan ibadah puasa sunnah dan wajib pada umumnya, yakni didahului dengan niat.

Umat muslim perlu memahami bacaan niat puasa ayyamul bidh secara lengkap.

نَوَيْتُ صَوْمَ اَيَّامَ اْلبِيْضِ سُنَّةً لِلهِ تَعَالَى

"Nawaitu sauma ayyaamal bidh sunnatan lillaahi ta'ala."

Artinya:

Saya berniat melakukan puasa pada hari-hari putih, sunah karena Allah ta'ala.

Selain melaksanakan puasa sunnah Ayyamul Bidh, anda juga bisa melaksanakan puasa sunnah lainnya.

Baca Juga: 4 Link Twibbon HUT Jermber ke-94: Desain Terbaru dan Menarik, Cocok Dishare ke Grup Wa FB IG

Itulah informasi seputar bacaan niat dan jadwal puasa sunnah Ayyamul Bidh di bulan Januari 2023.***

Halaman:

Editor: Muhammad Ma'ruf Amin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x