Selain Fungsi, Rak Tambahan di Mobil Untuk Sepeda Juga Menjadi Gaya

- 3 Juli 2020, 08:59 WIB
Ilustrasi rak tambahan di mobil untuk membawa sepeda
Ilustrasi rak tambahan di mobil untuk membawa sepeda // Instagram @riondikendie

MEDIA BLITAR - Sejak diterapkannya kebijakan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) mulai dikurangi, bersepeda menjadi sebuah solusi yang menyehatkan sekaligus kekinian.

Untuk itu, bisa kita temukan dengan banyak para pesepeda yang memadati jalanan disetiap sudut kota-kota besar.

Dengan meningkatnya orang yang menggunakan sepeda, juga diikuti oleh tren penjualan sepeda beserta aksesorisnya.

Baca Juga: Sejumlah Karyawan Terpapar Virus Corona, Pabrik Unilever di Cikarang Terpaksa Tutup

Misalnya rak tambahan pada mobil, yang bisa digunakan untuk mengangkut dua atau lebih sepeda di bagian atap atau belakang mobil.

Menurut Riondi, salah satu anggota dari Toyota Kijang Club Indonesia, "Kita pakai rak tambahan mobil selain fungsi membawa sepeda dan barang, juga bisa untuk gaya saat dipakai," ungkapnya saat dikonfirmasi melalui pesan langsung, Jumat 3 Juli 2020.

Menurutnya, rak tambahan sepeda ini bisa memudahkan dirinya ketika ingin melakukan perjalanan jauh membawa sepeda kesayangan mereka, dan sekaligus untuk gaya saat diperjalanan.

Lantas berapakah harga yang dikenakan untuk membeli bagasi tambahan sepeda ini?

Ada dua versi rak sepeda yang bisa dibeli oleh Anda pecinta sepeda. Ada rak yang disimpan di bagian belakang mobil dan juga rak yang disimpan di atas atap mobil.

Baca Juga: BREAKING NEWS : Update Terkini Pasien Positif COVID-19 di Indonesia Menjadi 59.394, 2 Juli 2020

Halaman:

Editor: Ninditoo

Sumber: Website resmi Thule


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x