5 Manfaat Bawang Putih Bagi Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Bisa Bikin Awet Muda

- 19 Mei 2022, 09:27 WIB
5 Manfaat Bawang Putih Bagi Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Bisa Bikin Awet Muda
5 Manfaat Bawang Putih Bagi Kesehatan Tubuh, Salah Satunya Bisa Bikin Awet Muda /Pixabay.com/stevepb

MEDIA BLITAR – Bawang putih merupakan salah satu bumbu dapur yang seringkali digunakan untuk memasak masakan, dan menjadikan masakan menjadi wangi.

Selain digunakan untuk memasak, ternyata bawang putih memiliki banyak manfaat yang baik bagi kesehatan tubuh, salah satunya adalah bisa bikin awet muda.

Karena, beberapa kandungan nutrisi di dalam 100 gram bawang putih, terdapat protein, lemak, karbohidrat, serat, kalsium, zat besi, magnesium, fosfor, dan kalium, serta senyawa bawang putih mengandung senyawa berfungsi, sebagai antioksidan, antibakteri, antikanker, dan antiradang.

Selain bisa bikin awet muda, berikut 5 manfaat bawang putih lainnya bagi kesehatan tubuh:

Baca Juga: Bocoran Wedding Agreement Episode 9: Bian Batalkan Janji dengan Tari dan Pilih Menemani Sarah ke Rumah Sakit

1. Menyehatkan jantung

Selain itu, bawang putih juga berpotensi baik untuk mencegah resiko penyakit jantung, dan dikenal sebagai pengobatan tambahan dalam menurunkan kolesterol dan tekanan darah, yang akhirnya mengurangi resiko aterosklerosis.

2. Memperkuat tulang

Manfaat bawang putih lainnya adalah bisa memperkuat tulang, karena didalamnya terdapat flavonoid yang termasuk dalam komponen gizi paling potensial untuk meningkatkan kesehatan tulang.

Halaman:

Editor: Farra Fadila

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x