3 Amalan-Amalan Isra Miraj 27 Rajab 1443, Salah Satunya Berpuasa

- 28 Februari 2022, 14:37 WIB
3 Amalan-Amalan Isra Miraj 27 Rajab 1443, Salah Satunya Berpuasa
3 Amalan-Amalan Isra Miraj 27 Rajab 1443, Salah Satunya Berpuasa // pixabay/john1cse

Bagi umat muslim yang akan mengerjakan shalat sunnah, setiap rakaatnya membaca Al-Fatihah dan surat pendek, kemudian dilanjutkan untuk membaca tasbih, tahmid dan tahlil sebanyak 100 kali.

Baca Juga: Sejarah Singkat Isra Miraj, Kisah Perjalanan Nabi Muhammad SAW Mendapat Perintah Salat

Salah satu dzikir yang dianjurkan, berbunyi: ‘Laa haula walaa quwwata illa billah’.

Artinya: “Tidak ada daya dalam menjauhi maksiat dan tidak ada upaya menjalankan ketaatan melainkan dengan pertolongan Allah.”

Zikir tersebut yang telah diajarkan oleh Nabi Ibrahim as kepada Nabi Muhammad pada saat perjalanannya ke langit ke tujuh.

Baca Juga: Kumpulan Ucapan Isra Miraj yang Bikin Tenang untuk Dibagikan ke Sesama

  1. Memperbanyak istighfar dan berdoa

Selain itu, amalan-amalan yang dianjurkan saat Isra Miraj yaitu memperbanyak istighfar dan berdoa.

“Barangsiapa membaca (Istighfar) pada bulan Rajab, bulan Sya'ban dan bulan Ramadhan dibaca setiap hari terutama pada waktu antara shalat Ashar dan Maghrib, maka Allah SWT mewahyukan kepada dua malaikat agar merobek buku catatan doa dan kesalahannya semasa hidupnya,” kitab Risalah Amaliyah.

Baca Juga: Tenang Hati! Amalan Dzikir dan Doa yang Dianjurkan Rasulullah pada Peringatan Isra Mi’raj

  1. Berpuasa

Amalan pada 27 Rajab yang terakhir ini juga dianjurkan berpuasa untuk menunaikan puasa sunnah dan keutamaan bagi umat muslim mengerjakan, seperti mengerjakan puasa sebulan penuh hingga dijauhkan dari pintu neraka.

Halaman:

Editor: Annisa Aprilya Putri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x